Buyan & Tamblingan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Jeff Syam (1332)

Masih dr Bali. Danau kembar Buyan & Tamblingan +/- 7km dr Danau Bratan Bedugul.
n
nPakai filter merah (R25) and kebetulan masih memakai WB-nya IR (R72). Layer yg warnanya dibalik (dominan biru) digabung ama layer asli yg dominan merah (cuman di 'auto-level)
n
nOhyaa ini gabungan 7 frame, dgn pengambilan gambar vertikal.
n
nMohon saran/kritiknya
n
nSalam
n=JS=

  • Nilai foto: 18
  • Dilihat: 195
  • Waktu upload: Sabtu, 03 Feb 2007
  • Lokasi: Danau Buyan & Tamblingan, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax K10D *
  • Lensa: Pentax 18-55mm DA *
  • Filter: Hoya R25
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Sugoro Lisinski (26515)

17 tahun yang lalu

Tone yg aneh, nice juga, like floting from the sky. nice n creative.

 Yadi Yasin (116383)

17 tahun yang lalu

Foto stitch nya bagus... hanya overall warnanya jadi amat sangat oversaturated. Komposisinya agak tanggung, danau masih terkesan tdk utuh walalu sdh stictching, pohon di pojok kanan atas sebaiknya tdk ada -IMSL

 A. Yani Esbe (23079)

17 tahun yang lalu

Waduh effortnya boleh juga nih, 7 frame untuk menggambar sebuah danau.. Danaunya emang kurang ngetop yach dibanding danau Batur, tapi dengan sharing disini jadi lebih tahu nih, thanks for sharing. Croppingnya tapi kok ketat banget, mestinya mencitra area danau yang luas.. Semoga berkenan

 Sian Liong (11468)

17 tahun yang lalu

oldig nya keren...nice shot...salam dr JAPAN