senyum bahagia shichigosan
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

harry kurniawan (4232)
\"kebahagian orang tua adalah melihat anaknya bahagia\"
rn
rnini yang saya lihat waktu acara shichigosan bulan november yang lalu di temple lokal dekat asrama
rn
rngadis kecil (spertinya 7thn) dan ibunya, berpose untuk foto yang akan diambil oleh si bungsu (sptnya 4thn)
rn
rnsenang sekali melihat anak2 berumur 3,5,7 bahagia dengan pakaian kimono/jas nya yang cantik
rn
rnseperti biasa tittle, framing, resize + di auto level di PS
rnmaaf kalau membingungkan, ini saya rotate 90drjat CCW dari aslinya
rn
rnterima kasih
- Nilai foto: 37
- Dilihat: 190
- Waktu upload: Jumat, 19 Jan 2007
- Lokasi: osaka, Japan
Shooting Data
- Aperture: n/a
- Speed: n/a
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D70 *
- Lensa: Nikon 75-240mm f/4.5-5.6D *
- Filter: none
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fendy Oliver Kumala (20748)
18 tahun yang lalu
momet yang cantik! warna2 kimononya memang enak dilihat.

Zulfikar Tanjung (1456)
18 tahun yang lalu
Cakep Pak Harry... Ikut acara shichigosan juga? he..he... salam kenal

Mahendratama P Adhi (25633)
18 tahun yang lalu
suka dengan waenawaeninya bang, iya nih setuju, bening hehe... salam.

Bedie Roesnadi (15077)
18 tahun yang lalu
waduuh udah terkena yg bening bening ya.....poi memiliki perbedaan eksposure yg cukup tinggi - hitam dan putih...agak susah dapetin semuanya dg detail yg maksimal.. tinggal pandai-pandai metteringnya aja... salam kompak

Sugoro Lisinski (26515)
18 tahun yang lalu
Nice story picture. saya seneng sekali nikamti setiap foto2 yang bercerita. mungkin inilah tujuan hidup menikamati. apalagi foto yang 'clear, sharp, and colorful' lagi very nice moment and nice angle capture.