KL City Light
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Budhi Santoso (75)
Date Time Original: 2006:12:01 18:40:14
rnISO Speed Ratings: 200
rn
rnTolong kritiknya ya Friends...
- Nilai foto: 29
- Dilihat: 153
- Waktu upload: Jumat, 29 Des 2006
- Lokasi: Kuala Lumpur, Malaysia
Kategori
PerkotaanShooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 4
- ISO: 0
- Kamera: Fujifilm Finepix S9500 *
- Lensa: Fuji Built-in/Standard *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Sunaryo Tandi (10180)
18 tahun yang lalu
Nice nightshoot, sesama pemakai S9500Z, Jangan pakai ISO di atas 100 kalau mau hunting nightshot, kasih ISO 80 aja, Mode M, F/8 atau F/11, speednya agak lambat, kurang lebih 20 Seconds....Pasti hasilnya tidak grainy....dan mesti pakai Tripod. Salam Fuji

David Leo (6510)
18 tahun yang lalu
The composition is ok. The pict is not sharp and aslo a bit grainy. Nice effort

Gusti Ellvian N.R (36218)
18 tahun yang lalu
bener om...masih kurang tajam sedikit.....padahal anglenya udah bagus nih.....imho....n maaf bila kurang berkenan.....salam

Brian Hendrata (868)
18 tahun yang lalu
Wah ok bgt ni viewnya, fotonya bagus, cuma koq aku ngerasa agak ada noise yah.. padahal isonya 200... Eh tunggu, ini finepix analog ato digital yah? Kalo analog di scan yah wajar kalo hasilnya noise....

Michael Timothy (768)
18 tahun yang lalu
Wih..indahnya kuala lumpur!!Bagus nih city lightnya..coba rada dilamain lagi shutter speednya kayanya tonenya lebih keluar dehh..*IMHO*..sayang rada noise pada bagian awannya..c u..

Achmad A Alfarisy, FARIZ (63452)
18 tahun yang lalu
ngambilnya dari balik kaca yaa... agak kurang tajem , dan awannya grainy mas... semoga berkenan... keep upload mas.. salam