.: Hanya Sendiri ...
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Arie Lendra Putra, ST (20556)
Foto dah lama . Hunting bareng FN Bogor di Tapos, deket villa kang Ijul.
n
nOlah coba2 seperti Jim Fiscus.. susahnya.. nggak bisa mirip2.. tapi masih dalam tahap belajar terus ;)) sampe bisa mirip jim fiscus.. heheheeh
n
nMohon Komentar, Saran , Cacian, Makian , dan Hujatan FNers sekalian..
n
nSalam dan Terima Kasih. :)
n
nUpdate: Oversharpen? Yes it is.. memang sengaja.. Smart Sharpen dengan Radius 20 pixel , bayangkan aja.. dengan amount 200 ;)) supaya ada efek pemisahan warna dan outlining objek, sehingga tercipta efek seperti lukisan :).. lalu setelah itu dikasih filter "High Pass" dengan radius 8 pixel, sehingga efeknya makin terasa :)
- Nilai foto: 23
- Dilihat: 154
- Waktu upload: Jumat, 08 Des 2006
- Lokasi: Tapos, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/100
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 300D *
- Lensa: Canon EF 50mm f/1.8 II *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Wi2 (1805)
18 tahun yang lalu
makin hari makin oke neh olahan jim fiscuss nya.....saya juga lagi nyari2 terus neh cara ngolah kaya jim fiscus...hehe :D

Puteri wara sabrina (465)
18 tahun yang lalu
keren mas fotonya. kira2 apa yang ada dalam pikiran anak itu ya?!

I Made Gede Suherman (66410)
18 tahun yang lalu
Oldignya Membuat Foto Kelihatan dramatis.................... Salam dari bali.................