Darurat
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Hendro Utomo P (8543)
Jembatan disungai ini hancur karena tsunami, maka menggunakan "rakit bermotor" sebagai alat darurat untuk menyeberang... Foto diambil pd saat kesibukan penyeberangan bulan januari 2006. rnrnDate Time Original: 2006:01:15 16:37:43
rnISO Speed Ratings: 200
Shooting Data
- Aperture: f/8.0
- Speed: 1/320
- ISO: 0
- Kamera: Canon canon EOS 350D *
- Filter: IR Harlim V3
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

I Gede Mahayasa (21813)
18 tahun yang lalu
eh iya kayak lukisan, kok saya lihat POI-nya orang yang bawa motor ya,..he he he..

Jethro Aspati (3902)
18 tahun yang lalu
kereeennn...oladignya mantap....seperti lukisan...tone-nya asiiik...dramatis...komposisinya siiip...salam kenal :-)

Muhammad Arya Riski (2540)
18 tahun yang lalu
nice IR ni..oprekanny om Harlim...!!! tapi keramean tuh...

Aria Azhamy (114)
18 tahun yang lalu
wehehe... darurat kog pake tone sephia... tapi tetep kul kog fotonya! Salam!

Reza Devianto H. (3902)
18 tahun yang lalu
Tone nya suka. Tapi POI nya gak dapet tuh, mungkin bisa ditambahin keterangan dikit. (ato mungkin aku yang rada bolot...) Salam

Lusia Indriani (2035)
18 tahun yang lalu
nice view. itu kok rame banget pada ngapain ya? tone nya asik. luv it^^