Negri Awan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto layangan di Kudeta

  • Nilai foto: 59
  • Dilihat: 325
  • Waktu upload: Senin, 25 Sep 2006
  • Lokasi: Kudeta Beach, Purbalingga, Indonesia
Kategori
AbstrakSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon N70 *
  • Lensa: Nikon 70-300mm f/4-5.6 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Nia Aritonang (3993)

17 tahun yang lalu

bagusss sekaliii...suka banget dengan kapalnya yang cantik warnanya , kontras dengan background....

 Agus Superiadi (57074)

17 tahun yang lalu

Nice pic..kontras n tonenya kerennn

 Yudistira Ardhana (25277)

17 tahun yang lalu

komponya bagus banget Denk.... warna nya aja kurang cerah....

 David Alexander Aden (9430)

17 tahun yang lalu

wah, koq layangannya bisa hampir eye level yah? Keren banget btw... seandainya bisa milih langit yang putih buat BG :) salam

Wisnu Utomo (2077)

17 tahun yang lalu

idenya kreatif, komponya baguss. Salut en salam bos

Muhamad Lukmanul Hakim (1232)

17 tahun yang lalu

Saya suka kompo sama idenya. ^_^ Nice shot. ^_^

Rantoro (629)

17 tahun yang lalu

cantik. menarik sekali idenya.

 Andi Susanto (20420)

17 tahun yang lalu

top bener nih komponya....jadi inget film Peterpan...hehehe..tonenya cakep......well done ! salam

 Chiellim Tantra (9333)

17 tahun yang lalu

Ide kreatif, setuju dengan semua, awan kurang putih, ga seimbang dengan perahunya. salam

Ilham Halimsyah (1407)

17 tahun yang lalu

Komposisi yang menarik. Penggambaran negeri di awan tercipta dengan baik melalui objek yang berwarna-warni di tengah gumpalan awan dan langit biru. Cuman sayang awannya kekuningan. Kalau putih pasti lebih dramatis. Salam...

 Agung Widhiarto (19641)

17 tahun yang lalu

hemmm sungguh terbawa menghayal pada negri dawan om..nice moment n kompo..saleum

 Noordian Moeloek (12248)

17 tahun yang lalu

komponya bagus...lebih keren kalo kontras langit & awannya ditambah..IMHO lho