Kuncup Bunga
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Ferry Sumekar (952)
Date Time Original: 2006:09:15 16:23:37
rnISO Speed Ratings: 200rnKuncup-kuncup yang di tengah warnanya agak transparan
- Nilai foto: 43
- Dilihat: 146
- Waktu upload: Jumat, 15 Sep 2006
- Lokasi: Lembang, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
MakroShooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/160
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D200 *
- Lensa: Nikon 70-200mm f/2.8G ED IF AFS VR *
- Filter: UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Setyo Bagyo, SB (6862)
18 tahun yang lalu
Suka dengan angle dan colornya, sebaiknya jangan pake bukaan besar mas Ferry...pake aja antara f/4 ~ f/6 itu ketajaman dan DOF yang terbaik (IMHO) -- semoga berkenan SALAM

Sian Liong (11468)
18 tahun yang lalu
keren banget mas... makro dan warna nya sipp ..... fokusnya kurang mas.... salam....

Maria Alexandra (79115)
18 tahun yang lalu
Wow hasil babynya nih... cakep ih.. baru tau bisa buat makro juga ya? gile bener, tapi IMHO DOFnya kesmpitan kayanya di 2.8 makanya ada bbrp spot yg ga fokus.. tapi balik ke selera masing2 lah :)

Roy Ismail (108869)
18 tahun yang lalu
macro picture dengan object yang sangat menarik..., warnanya bagus..., maslah fokusnya memang lebih baik kalo f nya diperkecil jadinya bisa lebih merata, semoga berkenan, salam!

Zaenal Fahmi (11)
18 tahun yang lalu
sudah bagus sih warna dan makronya, sayang fokusnya kurang merata

Ketut Mertha Yasa, K-M-Y (11917)
18 tahun yang lalu
Bunga apa sih ini?...Cantik bentuknya...Cara fokusnya lain nih, dofnya jadi keren...Tonenya top...Salam

Isack Farady (25)
18 tahun yang lalu
Gile, detail dari garis bunganya kelihatan, tapi di pusat bunganya kok gak keliatan jelas ya...