Jam Gadang
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

H S Nugroho (50)
Jam Gadang di waktu subuh yang nun jauh di mato
n 2006:08:21 06:00:15
nISO Speed Ratings: 200
- Nilai foto: 25
- Dilihat: 257
- Waktu upload: Selasa, 05 Sep 2006
- Lokasi: Bukit Tinggi, Sumatera Barat, Indonesia
Kategori
ArsitekturShooting Data
- Aperture: A
- Speed: A
- ISO: 0
- Kamera: Fujifilm Finepix S 7000 *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Nurrahmat Kawianto (7323)
18 tahun yang lalu
waaah, Kamera baru neeeh... Nice shot Boss.... ayo hunting bareng

Wardi Utari, WAR (10152)
18 tahun yang lalu
kenapa kebanyakan orang motret jam gadang dari arah sini ya .... apa gak ada cara lain untuk motret object ini ??

Pinus Jumaryatno (7112)
18 tahun yang lalu
Nice picture! Angle dan komposisinya bagus, birunya BG menambah kecantikan jam gadang ini...welcome to FN....ditunggu foto2 yang lain....SIP...SIP...SIP -salam kenal-