Heaven's Gate 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

"Would you hold my hand
rnIf you saw me in heaven?
rnWould you help me stand
rnIf you saw me in heaven?
rnYou'll find your way
rnThrough night and day
rnCause I know
rnI just cant stay
rnHere in heaven... "

rn
rnOriginal Script by : Eric Clapton
rnAdapted by : NBYMH
rn


ps.
rn"Torii" (gerbang kuil) ini berada di puncak timur Gunung Fuji (3.776m). Ketika memotret ROL yang tipis... hanya ada satu jiwa dalam benakku.... milik si kecil kawan hunting yang telah bersamaku disetiap bidikan potretku. Kami selalu belajar bersama-sama. Ya.. kami masih harus banyak belajar... Kaizen, katanya.
rn
rnPesanku kepadanya, "Minumlah 'susu' itu, dan aku akan minum 'minumanku'...".

  • Nilai foto: 154
  • Dilihat: 138
  • Waktu upload: Jumat, 01 Sep 2006
  • Lokasi: Mt. Fuji 3.776m), Japan
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: Matahati
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ketut Mertha Yasa, K-M-Y (11917)

18 tahun yang lalu

Cantik kolasenya...tonenya mantaf....bakat yg terpendam nih oldignya...Salam

 Mauludi Ilyas (41512)

18 tahun yang lalu

Finishing yang bagus sekali. Ide dan komposisinya luar biasa. Top artwork. Salam,

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Ide dan olahannya cakep, Salam.

 Kurniadi Widodo, Wid (37515)

18 tahun yang lalu

Wah, tumben si kecil ditampilkan dari depan. :) Peletakan elemen-elemennya cantik. Untuk olahannya, opacitynya udah pas, cuma seleksi di sekeliling kepala si kecil kayanya kurang rapih dikiiit, masih bisa terliat sedikit halo di sana. Mungkin seleksinya bisa pake soft brush yg ukurannya rada gede, disapukan sedikit agak jauh di atas kepala si kecil, sehingga halo itu terhapus oleh ujungĀ² halus soft brush. :)

 Bedie Roesnadi (15077)

18 tahun yang lalu

Jiwa photo ini sangat dalam, keagungan, keindahan dan kerinduan bertaut tak terpisahkan...... salam

 Hendry Widianto (10367)

18 tahun yang lalu

ide dan oldignya manteb...tonenya sedap banget...

 Andi Susanto (20420)

18 tahun yang lalu

konsep fotonya keren bener ya......tonenya jg enak diliat....well done !

 Deddy Wiguno (13964)

18 tahun yang lalu

wah cakep nehhhhh, oldignya jago, dalam semalam langsung jadi master hehehe, salut bli nice pic - salam

 Asmin Safari (92454)

18 tahun yang lalu

menawan bli .. idenya okz

 Dante Saksono (22070)

18 tahun yang lalu

Kali ini salut dengan olahannya. Tapi, soul foto ini yang tidak tergantikan. Salam selalu.

GAP Widyari Puspawati, aiyou (1877)

18 tahun yang lalu

inspirative....oldignya keren bgt...aku suka tonenya

 Oka, Ida Bagus Putu (10753)

18 tahun yang lalu

Bli NBY, wow jd kaget nich bli...tumben koq aneh fotonya...he.he..he..suksema sharingnya...suka dgn konsep foto ini ada2 aja...oldignya ok niki.......... salam

 JR Pahlano Daud (65237)

18 tahun yang lalu

Mantap olahannya... penuh makna. bagi 'gyunyu'nya donk :) ---------------yorosiku

 Putradjaja Chandra Wisnu (45393)

18 tahun yang lalu

serius neh bli..., tiang mo daftar utk 2 orang kesurga, bayarnya berapa ya ? hehehe...., btw lighting, kompo & tonenya keren..

 Bambang Hariadi (19864)

18 tahun yang lalu

Luarbiasa olahannya! Great pix...

 Nufransa Wira Sakti , Frans (19637)

18 tahun yang lalu

Mantav ! Keren idenya. Udah makin jago nih tebasan oldignya. Salut ! saLaM,--frAnS--

 Dwi Ananto Aryotomo (6164)

18 tahun yang lalu

ini yang dipake film tentang shinobi itu bukan??? tapi itu kalo gak salah bukan di gunung Fuji deh... :D tapi emang viewnya mantabs... tonenya asyik bener... keren...

Betty Wagner (1763)

18 tahun yang lalu

Cantik ungkapan kata anda .. ..hidup memang Indah, seindah foto dan mata hati anda dalam melihat rumah kita .."Bumi" ini

Agung Marhaenis (2366)

18 tahun yang lalu

so inspiratif

 Ainul Hadi A (12209)

18 tahun yang lalu

olahannya mantab.... great pic... ajarin dong Bli... saleum....

 Hendri Setiawan (89420)

18 tahun yang lalu

konsep dan idenya cantiiiik sekali... salam

 Abas Karim (22543)

18 tahun yang lalu

3TU atas ide & olahannya om...salam

 Hendra Eka Syahputra, Echa. (7363)

18 tahun yang lalu

wwikkk,,,mantep nih bli fotonya,...luung sajan

 A fauji,fafa (3546)

18 tahun yang lalu

ga biasanya neeh main oldig keren boss ekpresi si bocah lucu banget great shot ...salam

 Bobby Alpiah (29283)

18 tahun yang lalu

good idea......olahannya apik sekali..pak....salut dech.....