L'Eglise de St Germain Des Pres #2 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Terletak di Latin Quartier, salah satu quartier tua di Paris, rn
rnSelesai dibangun kembali pada tahun 1163 untuk mengenang St Germain de Paris,rn


Ada dua proses yang dilakukan setelah memasuki Photoshop, setelah channel mixer dan unsharp mask

pertama, karena mobil mobil di depan (FG) menjadi blur karena speed lambat, sekalian ditambahkan efek movement blur searah dengan gerakan mobil
kedua, karena langitnya menjadi grain, apalagi karena pake ISO = 400, dihaluskan dengan menggunakan efek lens blur sehingga menjadi seperti ini,

makasih buat yang udah mampir, terutama buat yang udah ngasih komentar dan saran membangun,

  • Nilai foto: 124
  • Dilihat: 218
  • Waktu upload: Kamis, 31 Aug 2006
  • Lokasi: Latin Quartier, Paris,, France
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/4
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: Cokin 007
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Luqman Hakim (14146)

17 tahun yang lalu

Foto landscape gedung ini jadi penuh "kekuatan" dengan angle yang hebat dan pengambilannya dengan IR. The good one!

 Jaka Fahrial (74787)

18 tahun yang lalu

pas tonenya

 Ignatius Gagah P. Wiarso (32479)

18 tahun yang lalu

gokil tonenyahhhh.......

Siuli Komala (42)

18 tahun yang lalu

kren, om.. mobil ny blur, jadi menegaskan objek bangunan itu. langit n efek lain> mantap.. :)

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

18 tahun yang lalu

muantaappppp nehhh..

 Tjatur Apriliawan (22170)

18 tahun yang lalu

Tone-nya unik, efek softnya menarik, ide motion blur pada FG brilian, dan obyeknya keren kecuali tenda Kadafi didepannya sedikit menggangu . Salam

 Cucu N.Ardiansyah (15682)

18 tahun yang lalu

IRnya manstabs Kang mas.... :)

 Gede A. Setiawan, GAS (33721)

18 tahun yang lalu

cakep cakep... kurang kontras dikit kyknya ;))

 Firman Kamil (28743)

18 tahun yang lalu

mantap nih tone-nya Mas... angle yang ok punya. nice shot. salam..

 Aditya Gadiri (19729)

18 tahun yang lalu

asik banget nih tone IR nya

 Ngakan KEBO Maesa (8755)

18 tahun yang lalu

Sejujurnya komposisi, proper eksposure dan permainan warna yang membuat foto ini menjadi menarik. aduh, maaf tadi udah niat memberi nilai 3 TU tapi akhirnya jadi 2 TU lagi karena ada bagian olahan yang terlewatkan yaitu di bagian kanan foto. Seandainya itu terjadi di keseluruhan foto, bisa jadi ada efke yang diinginkan, tapi jika muncul hanya sedikit saja, sepertinya QC-nya aja yang agak keteteran. IMHO.

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Foto arsitektural IR yang cakep, nice tone, Salam.

 Bakti Sulistyo (8629)

18 tahun yang lalu

Tone IRnya mantap dech.

 Herry Saputra Gani (28894)

18 tahun yang lalu

WOW!!! Tone, komposisi, angle nya, olahahnya oks bgt !! -salam-

 Bobby Alpiah (29283)

18 tahun yang lalu

sudut nembaknya ok banget pak....view-nya cakep sekali....

Tedy Henryanto Ts (943)

18 tahun yang lalu

Hebat.... asyik IRnya boss... komposisi manis plus angle mantab sama dengan... (geleng2 pala) ^-^

 Masepy Nur (17683)

18 tahun yang lalu

sip cokinnya...dahsyat olahannya...salam

 Burhanudin Gunawan (128635)

18 tahun yang lalu

Pujo, yang ini keren abis............. jalan2 terus ya... :P

 Putradjaja Chandra Wisnu (45393)

18 tahun yang lalu

tembakan james bond 007 asek tone-nya, anglenya keren .....

 D. Risanti (56932)

18 tahun yang lalu

j'ai également cet angle…

 Agus Hartono (12670)

18 tahun yang lalu

europe architecture emang yahud...nice iR...suka ma pucuk menaranya.... aslam

 Yan Manarsar (155690)

18 tahun yang lalu

suka dengan slow speed nya. lebih detil sedikit sepertinya asyik deh pak di motionnya.

Hannoto (2936)

18 tahun yang lalu

mantap IRnya pak..., saya suka tone langitnya, 3T

 Ari Setiawan, Mazare (72958)

18 tahun yang lalu

The motion blur makes it looks more natural. The sky blur gives more dimension to building. Pretty wonderful ir tone makes more dramatic. Regards...

 Tony K. Tjiptodihardjo (84755)

18 tahun yang lalu

keren tonenya.. tambah USM dikit gimana mas ??