BlazinG AirWaveS 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2006:08:17 18:41:41
rn
rnMaaf kalo judul kurang cocok, Maksudnya sih kendaraan2 melaju cepat sekali jadi \'ablaze\' dan seperti \'airwaves\'. Pokoknya gitu lah!
rnDiambil dari jmbtn, bulb 30dtk
rn Asli, bukan oldig
rnMohon kritik dan sarannya, salam

  • Nilai foto: 15
  • Dilihat: 107
  • Waktu upload: Minggu, 20 Aug 2006
  • Lokasi: Toll Jagorawi, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/10.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D50 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ir Moch Yusuf (58415)

18 tahun yang lalu

lumayan bagus .. terlepas dari ga ada awannya yg biru.. 3jempol ijo buat semangat dan idenya.. terus belajar

 Hendy Wicaksono CH,CHt,CI (9382)

18 tahun yang lalu

eman mas,awannya seharusnya waktu2 sore menjelang magrib gitu..

 Andre BUNGLON Indrayana (14110)

18 tahun yang lalu

setuju... coba diambil pake raw... masih akan ketolong untuk ngerubah langit jadi biru

 Indra Manik (36043)

18 tahun yang lalu

Tehnis udah bagus, kalau diambil lebih sore, langit akan kelihatan biru. Salam....