Menu Tsunami Pangandaran 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yogi Ardhi (2160)

Seorang Ibu tengah menggorang ikan asin di pekarangan rumah dan penginapan miliknya yang rusak berat akibat tsunami di Pangandaran. Sementara sebuah alat berat tetap bekerja memindahkan reruntuhan rumah dan penginapannya.Papan bertuliskan "Tsunami Enak Sekali" (tsunami raos pisan-Sunda)
rnMoral: Tetap jaga sense of humor seberat apapun bencana yang melanda. What a fighting spirit.
rn
rnDate Time Original: 2006:07:22 08:34:40
rnISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 40
  • Dilihat: 242
  • Waktu upload: Senin, 24 Jul 2006
  • Lokasi: Pangandaran, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/50
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 995 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Tahbar Junus (3958)

18 tahun yang lalu

foto journalistik yg benar2 working. messagenya kuat dan langsung dimengerti. sayang msh dikit org yg bisa menghargai foto journalistik ya. tapi aku mendukung kok bang. salam

 Arry Fridiansyah, AFR (19551)

18 tahun yang lalu

foto ini banyak berbicara kepada kita soaal keadaan disana.. gimana kalo di buat BW mgkn bisa sedikit mengurangi object yang menjadi fokus picnya... salam

 Yudhi Fiandono (34613)

18 tahun yang lalu

wah .. great capture

 Thomas Diptya Wahyantara, Diwa (99892)

18 tahun yang lalu

keep the faith.. regards -diwa-

 Abdullah K Mari (5929)

18 tahun yang lalu

foto jurnalisnya bagusssss.... mantabzzz

 Rahmat Hidayat, Edogawa (7145)

18 tahun yang lalu

dramatis ya mas...bagus momennya, salam

Phoebe Cheong (259)

18 tahun yang lalu

it is hard to pick up the main focus of this picture..there is too much going on in it.. :p.c:

 Sabiq Ghozali (3371)

18 tahun yang lalu

foto jurnalistik yg bagus, momennya dapet...salam

 Ayub Ndaru, NSP (29716)

18 tahun yang lalu

Good Photo Journalism