Full Moon at 39000 Feet 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

picture taken on board Korean Air A330-300 enroute Seoul-Jakarta. Bulan purnama ini pada posisi pesawat melintas di atas Filipina.
n
np.s: tanya dong kenapa foto ini stlh diupload kok jadi grainy padahal hasil cetak aslinya ngak tuh????

  • Nilai foto: 61
  • Dilihat: 230
  • Waktu upload: Minggu, 23 Jul 2006
  • Lokasi: Air space at 39000 feet, Philippines
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bernardus Arianto, arrie (25255)

18 tahun yang lalu

jeli, moemnetnya cakep. Jadi grainy karena waktu di-upload khan diresize, makanya resolusinya turun...

 Tommy N. Armansyah (14898)

18 tahun yang lalu

well..you travel a lot ya...? nice concept....very unusual...! Cheers!

 Agustiar Hamdani (39515)

18 tahun yang lalu

cakep bgt viewnya, Salam

Daud Restu, SNAP (2076)

18 tahun yang lalu

BRANI BANGED komposisinya, sip2

Mochamad Aswin (1501)

18 tahun yang lalu

Sangat Cantik, bulannya terlihat detail dan sayap pesawat menjadikan nya lebih indah. Untuk Mas Junian, saya yakin foto ini diambil dari dalam kabin penumpang sedikit dibelakang sayap, melalui jendela, karena pada 39000 feet tidak mungkin fotografernya keluar dari kabin he..he..he..

 M. Junian Alamsyah (13611)

18 tahun yang lalu

kok bisa... moto darimananya pesawat?

Putra Astarto (1326)

18 tahun yang lalu

Waksss keren sekali! pas banget

Indra Alfarisy (1919)

18 tahun yang lalu

mantep..smooth bgt...salam

 B. Adi Nugroho (15243)

18 tahun yang lalu

hmmm.... mending motret full moon dari bawah aja, pake teleskop seperti yg sering saya lakukan he he he...

 Bambang Noroyono SH. (12903)

18 tahun yang lalu

Cakep Komposisi nya ...

 Alexander Atan (3440)

18 tahun yang lalu

yang pasti gua bilang ini mantap.. karena bisa nangkap dengan detaill ... -IamaTan-

 Peric Ferryanto (102054)

18 tahun yang lalu

tajam dan angle top momentnya top abis salam..

 Romdhi Fatkhur Rozi (10472)

18 tahun yang lalu

UNik dan pastinya jarang banget foto beginian. Mantap! Salam.