sang ibu
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Liandri Cahyo (11318)
Date Time Original: 2005:12:29 11:02:56
rnISO Speed Ratings: 400
- Nilai foto: 121
- Dilihat: 159
- Waktu upload: Sabtu, 24 Jun 2006
- Lokasi: Tulungagung, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/10.0
- Speed: 1/200
- ISO: 0
- Kamera: Canon canon EOS 350D *
- Lensa: Canon canon 90-300 *
- Filter: NA
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Chandra Murniadi (41257)
18 tahun yang lalu
Cakep komposisinya, ekspresinya OK...., cuma memang kayu yang memotong dibelakang wajah si ibu agak mengganggu.

Nugroho Agung Susanto, DoF (19960)
18 tahun yang lalu
humanis.. bwnya selalu keren mas... nice shot.. salam jepret

Iwan Tanzil (36793)
18 tahun yang lalu
Anglenya bagus, suka sama ekspresi dan tonenya, nice snapshot, salam...

Iwan Maulana Kurniawan (92363)
18 tahun yang lalu
saya suka ama side anglenya...expresi keluguan ama kepolosan sang ibu dapet...klo tll deket sayang, kayanya ntar kepotong kakinya yg ga pake alas kaki...dan menyatu dg tanah dan rerumputan...jadi seginni menurut saya mah pas...tonenya jg ok... ::salam::

Yodyan Hagnigamma (2639)
18 tahun yang lalu
artistik......suka ma warnanya.....anglenya bagus.....expresinya bagus.....

Nyoman Bayu Yudianala (306179)
18 tahun yang lalu
snap-nya keren, sephianya bagus. humanis. salam. NBY.

Eki Akhwan (73130)
18 tahun yang lalu
momen yang bersahaja ... menjadi renungan kisah hidup manusia. Setuju ma Igor.

Andi Hermawan (12991)
18 tahun yang lalu
ini juga humanis ,hanya BG ibu agak keramean ,utk pose sudah berhasil, tampang ibu natural sekali.. salam..

Sam Ang (41366)
18 tahun yang lalu
Bagus nih Liandri moment dan framingnya juga tonenya cocok, cuma agak miring yah, apa backgroundnya yang miring? dan sepedanya agak mengganggu :-) kenapa ngga pake f/5.6 supaya lebih blur dikit backgroundnya. Salam.

Muliady (4451)
18 tahun yang lalu
CAkep bw nya...Mata langsung menuju si ibu...Posenya mirip dengan salah satu lukisan terkenal...Lupa namanya...

Arief Azrul Amar, Riefa (28515)
18 tahun yang lalu
potret kehidupan yang menarik... terekam sempurna lewat satu jepretan kamera...:)

Caesarianto Rahardjo (12471)
18 tahun yang lalu
Tonenya bagus, pemilihan object juga bagus membuat foto ini lebih dramatis... Salam.