Full Moon over the Bosphorus - Istanbul 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Beng Jayanata (24481)

Kebetulan ada bulan diatas langit dan langitnya masih belum gelap betul meskipun sudah pukut 20:00. PS saturation, color balance, sharpening

  • Nilai foto: 55
  • Dilihat: 225
  • Waktu upload: Jumat, 23 Jun 2006
  • Lokasi: Istanbul, Turkey
Kategori
LandscapeWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/16.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1Ds Mark II *
  • Lensa: Canon 24-70mm f/2.8 L USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Liandri Cahyo (11318)

18 tahun yang lalu

lighting dan bluenya cakep....

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Landscape arsitektural yang cakep, Salam

 Peter Chandra (32561)

18 tahun yang lalu

Komposisi nya bagus. Lighting pada bangunan bagus. sayang refleksi sinarnya ngak ketangkap.salam

Tinny Muljani (197)

18 tahun yang lalu

mantab... nice low light shot

Dani Ihtatho (599)

18 tahun yang lalu

warna birunya enak dilihat.salam

Mukhammad Taufik Putratama (2823)

18 tahun yang lalu

komposisinya bagus..tonenya mantab...

 Adenantera Dwicaksono (5085)

18 tahun yang lalu

Keren komposisinya! Biru banget! Memang agak miring tapi tetep ini foto keren banget!

 Adiatma Y.M Siregar (7100)

18 tahun yang lalu

Angle n tonenya bagus bgt, sayang sedikit miring...SIP!

Kesamaia El Aioubi (901)

18 tahun yang lalu

viewnya sih bagus banget..cuma kok bulannya gak kelihatan..katanya judulnya full moon.Malah kayak Bintang gede aja.Tapi bagus kok komponya...

 Pinus Jumaryatno (7112)

18 tahun yang lalu

Cantik potonya! Suka dengan warna birunya......anglenya juga pas banget....SIP...SIP...SIP -salam-

 Rawisyah Aditya (77894)

18 tahun yang lalu

cakepppppp..i luv the blue