:: lambang pengabdian :: 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

masih satu folder dengan dari seri Beautiful Kathedral.
rn
rnNgambilnya pas habis selesai misa harian. Difoto cepat-cepat karena beberapa detik kemudian diambil sama kosternya.
rn
rnSamir(yang biru itu) dipakai oleh para pelayan misa. Sebagai lambang pengabdian mereka pada gereja saat misa.
rn
rnOlah digital dengan masking untuk menonjolkan warna birunya. Monochrome channel mixer dan dodge and burn.
rn
rnSemoga berkenan

  • Nilai foto: 23
  • Dilihat: 314
  • Waktu upload: Selasa, 13 Jun 2006
  • Lokasi: Kathedral, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
Interior
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 15
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Powershot S2 IS *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Febiansyah Kartadinata Rachim (10449)

18 tahun yang lalu

keren nih !!! isolasinya rapih.. boleh usul gak bang ? gimana klo BW'nya dibuat lebih dramatis ? mainin burn lagi.. btw selera siy. hehehehehe... nice pict ! salam

 Helmansyah Putra (5071)

18 tahun yang lalu

bener2 foto yang berbicara... menyentuh.... salam hangat dari medan

 Budi Herawan (31753)

18 tahun yang lalu

ok juga idenya... isolasi warnanya membuat tambah menarik... nice shot salam bd

A. Khalik R. Muhibat (2147)

18 tahun yang lalu

bagus gambar dan pengabdiannya