Lingkaran Api 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Dengan Speed lambat saya shoot penari api setelah pertunjukkan Capoera ... foto sebelum ini saya sudah upload ... moment ini tidak terduga karena saya sendiri tidak tahu akan ada acara ini ... Trimakasih untuk Valent dan Mala yang sudah menemani saya untuk hunting ... thanks ...Kupersembahkan foto ini untuk kalian ...

  • Nilai foto: 83
  • Dilihat: 207
  • Waktu upload: Kamis, 08 Jun 2006
  • Lokasi: Double Six, Purbalingga, Indonesia
Kategori
Abstrak
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 30D *
  • Lensa: Sigma SIGMA 18-50mm f/3.5-5.6 DC *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bimo Yunanto (11301)

18 tahun yang lalu

efek api yang dihasilkan cakep RIO!

 Ida Bagus Astara (42055)

18 tahun yang lalu

wow...slow shuternya berhasil membuat efek apinya menakjubkan...

 Dewandra Djelantik (37617)

18 tahun yang lalu

unik bos.. kl bisa menangkap wajah orang pembawa api pasti jadi lebih istimewa. rgds,

 Ida Bagus Pradnyana (67012)

18 tahun yang lalu

panassss....panaaaasssss......

Jayadi Ms (4730)

18 tahun yang lalu

cakep....

 Armand Sammuel J (6031)

18 tahun yang lalu

efek slow speed di api yang berputar emank keren....top banget.

 Teuku Jody Zulkarnaen, BACS (88544)

18 tahun yang lalu

cakep kobaran apinya...salam BACS

 Mohammad Firmansyah (50682)

18 tahun yang lalu

unik dan menarik.... asyik momentnya... nice shot....

 Priyatna D. Pribadi (5793)

18 tahun yang lalu

asik..mari melukis

 Adenantera Dwicaksono (5085)

18 tahun yang lalu

keren efeknya! kaya melukis beneran! Momentnya pas and tonenya asyik! Salam

 Ahmad Fuadi (16015)

18 tahun yang lalu

cakep, bg langit birunya juga keren

Luis Anthony (350)

18 tahun yang lalu

lightnya manteb, sayang si pemutar api ga ketangkep, mungkin saran rear curtain bisa dicoba.

 Caesarianto Rahardjo (12471)

18 tahun yang lalu

Keren nih fotonya... Salam.

 Hopy Familianto (34837)

18 tahun yang lalu

mantaaaaaaaaaaaaabbbbbbbbbbbbbbb,,,, keren pak flarenya,, salam, vour

 Peter Chandra (32561)

18 tahun yang lalu

lukisan dengan cahaya yang bagus sekali salam

Sutanto Sumardi,dado (1208)

18 tahun yang lalu

paint with light yg keren. asik ngeliatnya ("keep jepret n always motret")

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

18 tahun yang lalu

Lain kali main rear curtain flash juga boleh.... imho.... Salam

 Triono (4280)

18 tahun yang lalu

ini baru berhasil...ciamik mas..salam