;; mammaku mana ;;
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Mingan (403)
Selesai ibadah jum'at, iseng anak ini saya jepret.
- Nilai foto: 116
- Dilihat: 227
- Waktu upload: Sabtu, 03 Jun 2006
- Lokasi: Masjid Sultan Hasan, Egypt
Kategori
ManusiaShooting Data
- Aperture: f/2.8
- Speed: 1/40
- ISO: 0
- Kamera: Sony Cybershot DSC-S60 *
- Filter: No
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

Faisal Zulkarnaen (3332)
18 tahun yang lalu
Komposisinya cakep An, dan setuju ama kawan2 resolusinya bikin agak blur, keren idenya...Salam

Eki Akhwan (73130)
18 tahun yang lalu
subjek, momen, dan komposisi sempurna! tatapan mata yang ekspresif dan bercerita. bravo!

Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)
18 tahun yang lalu
Adek kecil dimana taruhnya...:D Keren fotonya, retouchnya juga cakep.....

Jakop Iskandar (11668)
18 tahun yang lalu
Hebat moment dan komposisinya. Agak pecah tapi kelihatan juga klasik.

Oktos EL Asywal, oos depok (22334)
18 tahun yang lalu
compo bagus...tonenya klasik banget...ekspresi dan posisi pas banget... salam oos.

Adi Prawira Widagdyo (4298)
18 tahun yang lalu
mas, kayaknya anda berbakat sekali jadi fotografernya national geographic. great shot!

Noordian Moeloek (12248)
18 tahun yang lalu
saya suka dgn momen, compo & tonenya. resolusi sih tdk mengganggu namanya jg foto human interest. salut pak !

Triputra Agung Pribadi (2680)
18 tahun yang lalu
komposisi&komposisinya top abis.., akur ma mas UYO resolusinya...tapi TOP deh salam hangat

Suryo Priyantoro, UYO (149423)
18 tahun yang lalu
bagus fotonya, tapi sayang kualitas resolusinya sedikit mengganggu

Abdulkadir Jailani (5573)
18 tahun yang lalu
Nice compo dan tonenya juga cakep. Sayang, wajah anaknya agak ketutup ya...