Ruang Masinis 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Rumahbambu (2654)

Proses dari film ke negatif di tempat cuci piring mamak. Ilford PAN 100. Nikon FM 10, 35-70mm. Lokasi di Stasiun Kota, Menjelang Lebaran. Masukan saran ditunggu. Tabik!

  • Nilai foto: 34
  • Dilihat: 118
  • Waktu upload: Sabtu, 20 Mei 2006
  • Lokasi: Stasiun Beos, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon FM10 *
  • Lensa: Nikon 35-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

Andre Sjahnaz (2346)

18 tahun yang lalu

gw kenal ni foto waktu brng ma gw ya dpt aja momentnya cuma lo mestinya tmpt scan yg lbh bgs ni agak pecah jdnya

 Galih Tanugraha Saputra (16476)

18 tahun yang lalu

keren mas..... salam FM10... salam n sukses selalu....

 Erik Estrada (89424)

18 tahun yang lalu

apik..

 Mahesa Widura (74562)

18 tahun yang lalu

Kelihatan menarik sekali dengan kaca yang pecah dan masinisnya. Bisa dibayangkan pekerjaan yang keras. Tapi sayangnya wajah atau kepalanya tidak kelihatan. mahesa w.

 Budi Herawan (31753)

18 tahun yang lalu

sangar yah... foto yang amat sangat bercerita... btw kalo kesel sama masinisnya, kameranya jangan ditimpukin ke kaca donk... hehehe salam bd

 Igor F Firdauzi (185236)

18 tahun yang lalu

cakep bung ngeri scannya gimana sih?

Maimun Saleh (1807)

18 tahun yang lalu

Wauu...dramatis sekali fotonya. kuat bercerita betapa angker ruang masinis