anggrek taman 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Puguh Sadadi (19371)

Date Time Original: 2006:04:21 15:15:25
nISO Speed Ratings: 64
n
nsaya lupa tidak mencatat nama anggrek ini, tapi karena tempatnya bukan di wilayah wild orchid, maka saya beri judul anggrek taman saja...:)
n
nmencoba mengurangi noise pake Neat Imange (NI) ...sepertinya lumayan walaupun mengurangi detail sedikit
n
nterima kasih atas kunjungan dan kritiknya

  • Nilai foto: 95
  • Dilihat: 170
  • Waktu upload: Senin, 01 Mei 2006
  • Lokasi: kyoto botanical garden, Japan
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/197
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 5200 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yustinus Sucipto, Masgareng (92339)

18 tahun yang lalu

Makro anggreknya tajem. DOF nya mantap. salam

 Deddy Mulyawan (9071)

18 tahun yang lalu

Tone-nya cakep banget ...... makronya mantep nih detailnya rada soft dikit ya ..... Great Shot salam

 Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)

18 tahun yang lalu

Angle dan DOFnya cakep... Nice

 Erwin Ardli (7923)

18 tahun yang lalu

ijonya keren nice makro salam

 Asmin Safari (92454)

18 tahun yang lalu

nice macro..... tajam mas cakep

Simforianus Joseph Suwandi (2527)

18 tahun yang lalu

macronya mantep.. tajem gambarnya

 Yeddy BS (26676)

18 tahun yang lalu

Tajam..... bunganya juga bagus.... nice shot...

 Dewandra Djelantik (37617)

18 tahun yang lalu

sangat tajam pak puguh dengan warna2 yang sangat baik juga.. rgds,

 Budi Hartono (17981)

18 tahun yang lalu

Wuih...cantik anggreknya...Nice Macro.

 Mochamad Noer Arifin (6136)

18 tahun yang lalu

Cantik anggreknya, suka sekali sama warnanya... makro yang tajam!

 Agustiar Hamdani (39515)

18 tahun yang lalu

mantab sekali macronya, tone nya halus & tajem. Salam

 Nanang S. (12111)

18 tahun yang lalu

Nice Macro.. Tajam & detil.. Bunganya bagus tuh.. Salam..

 steve se (3302)

18 tahun yang lalu

tajam + tone yg bagus... ~salam~

 Mardianto B. Santoso (84531)

18 tahun yang lalu

Anggrek hijau yang cantik. Mirip dengan anggrek hitam, hanya beda dilidahnya saja. Cropping ketatnya bagus. DOFnya bagus untuk menonjolkan motif lidahnya yang cantik SalaMACRO

Muhammad Nour (951)

18 tahun yang lalu

Makronya tajam..dan detailnya jelas.

 Handoko Wonoadi (15764)

18 tahun yang lalu

Macro yang bagus.... selalu prima dalam komposisi dan tonalnya Salam :)

 Lenny Yulia Korniadi (17471)

18 tahun yang lalu

kayak anggrek hitam kaltim.. btw bagus bgt.. tajem n pas komponya.. fokus oke.. amole

 Midzon Johannis (59418)

18 tahun yang lalu

Makro yang sukses... anggrek terlihat tajam dan detailnya ditangkap dengan baik. salam

Lisa Darpitasari (20)

18 tahun yang lalu

pengambilan fotonya bagus, warnanya juga jelas....saya pernah coba tapi agak burem hasilnya, kenapa yaa....

 Musin Yohan (24264)

18 tahun yang lalu

wah sy sampe mikir keras utk identifikasi anggrek ini, tapi nyerah deh.... mantap macronya...sharp n detail! Salam....