Eifel di Suatu Senja 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:03:28 01:09:44
nSaya ambil foto ini dengan sudut yang agak lain (enggak dari kejauhan), pas di bawah eifel, sambil ngantri naik buat makan di restoran di lantai dua menara.
nKeketulan lampu2nya baru dinyalain.
n
nSalam.

  • Nilai foto: 22
  • Dilihat: 185
  • Waktu upload: Jumat, 21 Apr 2006
  • Lokasi: Paris, France
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Digital Ixus II *
  • Lensa: Canon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Asmin Safari (92454)

18 tahun yang lalu

cakep mas... angle nya okeh... salam

 samuel hutabarat (11095)

18 tahun yang lalu

sayang nuansa sorenya tidak terekam dengan baik karena langit cenderung terlalu terang. baiknya speednya jangan terlalu low.

 Nofiandi riawan (3728)

18 tahun yang lalu

dahsyat penempatan sudut pengambilan gambarnya.. sedikit goyang yah mas? betul,bukaan diagframa di f/8 sudah cukup menurut saya,tapi resikonya anda harus pakai tripod menurut saya.. salam hangat

 Sam Ang (41366)

18 tahun yang lalu

Komposisi dan angelnya udah keren, cuma kalau boleh kasih pendapat saya, karena ini objectnya besar diafgramanya bisa dikecilin (mungkin f/8 atau f/11) jadi semua objectnya lebih tajam. Mungkin kalau cahayanya kurang mesti pake tripod untuk supaya tidak goyang kameranya. Salam.

 Rimba Mahardika (3935)

18 tahun yang lalu

'Sadis' angle-nya. Nice shoot..! Oke, keep to good work. Salam 'jetret'..