* amarah langit * 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2006:03:27 14:42:42rnISO Speed Ratings: 100rn
Kebetulan lagi makan siang di rumah dan awan di langit SANGAT SANGAT aneh [karena besok ada badai sepertinya] rn
Gugusan awan kecil dan tipis2 , seperti naga sedang berlari.rn
Colour balancing di langit , dipisah dengan toning warna di struktur bangunan.rn
Mohon masukan dari FNers lain.

  • Nilai foto: 46
  • Dilihat: 197
  • Waktu upload: Senin, 27 Mar 2006
  • Lokasi: Depan rumah, Sydney, Australia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus E-1 *
  • Lensa: Olympus Zuiko 14-45 mm F3.5-5.6 *
  • Filter: Hoya C-PL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Rendra Kartadinata (19382)

18 tahun yang lalu

Tonenya keren... salam 'iwan'...

 Andi Hermawan (12991)

18 tahun yang lalu

Wow... awannya itu.... Awannya itu....... Ah.. ga bisa ngomong..:)

 Vieldhie Fukumoto (4307)

18 tahun yang lalu

jadi kayak film horor... nice capture, kompo-nya juga asik...

 Robby Yanto Sudjana (21995)

18 tahun yang lalu

dapat aja nih moment langitnya.. memang unik awannya... olahan warnanya jadi mirip IR bob, kirain pake IR tadi waktu liat thumbnailnya..

 Moga Destino (7794)

18 tahun yang lalu

warnanya diapain nih Bob? ini langit hari senen kmrn ya? gw pas mo kerja sih jd gak moto..

Jimmie Sinarta (2047)

18 tahun yang lalu

IR nya , tone nya, color na, pokok nya keren abizzzzzzzzz...

 Bangga Nirwanjaya (17190)

18 tahun yang lalu

Unik nih bos tonenya... diapain aja nih di PS...mirip katalog Home Plans...

 Hendri Setiawan (89420)

18 tahun yang lalu

langit dan tone nya sungguh dramatis

 Rustam Effendie (14799)

18 tahun yang lalu

Awannya luar biasa boz. Nice shot, semoga berkenan. Salam.Rustam