D A T U K
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Andry Dilindra (10484)
Sharing foto thn lalu. Diajak motret atalarik oleh mas Djati (makasih byk mas).
rn
rnThx komentar dan saran2nnya Temans, insya Allah akan saya cermati sebagai sebuah nasihat berharga.
- Nilai foto: 182
- Dilihat: 281
- Waktu upload: Kamis, 16 Mar 2006
- Lokasi: Muaro, Padang, Sumatera Barat, Indonesia
Shooting Data
- Aperture: f/8.0
- Speed: 1/90
- ISO: 0
- Kamera: Canon EOS 10D *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

A. A. B. Dianatha K (1378)
19 tahun yang lalu
warnanya okay buanget... cuman retouchnya kebanyakan... tapi photo tetap ok...

Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)
19 tahun yang lalu
Sedapppssss posenya.... komposisi & tonenya cakep... Nice.

Rahman Sitorus (5571)
19 tahun yang lalu
Great shoot andri! kirain datuak maringgih hehe.... trus yg soft2 di fg ama bg diapain ndri? bagi2 dong caranya... Salam dari padang,semoga ga kapok2 ke padang..

Irvien Vedria (41379)
19 tahun yang lalu
angku = datuak.. angku mangatokan, hiduik baraka mati bariman hehehe

Eddy Darmawan (70211)
19 tahun yang lalu
pose dan komposisi serta tone-nya mantap semuanya... salam...

Annisa Wulandari, ophelia (1003)
19 tahun yang lalu
warnanya asik, dan olahannya bikin foto ini tampak klasik tapi sekaligus rich. salam.

Irnan Achda (2024)
19 tahun yang lalu
bagus dindingnya, kombinasi warna keren, gaya si model juga oke. Salam

Rangga Mauliza (5517)
19 tahun yang lalu
Konsep, tonal warna, pose, semuanya terlihat begitu menarik. Bener2 sebuah karya yang tertata rapih. Bagus mas. Ditunggu yach karya berikutnya, Salam.

Handrij Oten, H2O (46394)
19 tahun yang lalu
Posenya mantap... Keren tonenya. Framingnya asyik juga... Salam

marlina efrida (345)
19 tahun yang lalu
gambar yang unik, kombinasi warna yang menarik, cakep deh pokoknya..

Ari Setiawan, Mazare (72958)
19 tahun yang lalu
Brilliant tone just give strong character. The "Datuk" is perfectly composed! Salut...