Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Nasirudin (3022)
Sudah lama ga upload. Kali ini oldig, foto istri saya dengan anak saya si Adi (bisa dilihat serial foto-nya Adi sebelum-sebelumnya).rnFoto asli dengan background rumah tetapi agak gelap sehingga memudahkan untuk menghilangkannya. Saya ambil foto anak dan istri saya, kemudian saya letakkan di background warna hitam. Saya tambahi dengan beberapa tulisan.rnMohon masukan, kritikan, dsb.rnTerimakasih.
18 tahun yang lalu
========================== semoga menjadi keluarga yang sakinah... ========================== =>
19 tahun yang lalu
Asik. POInya dipinggir tapi dapet banget. Istri dan anaknya ya om? si kecil ekspresinya lucu, tertarik tapi agak heran dan takut difoto. sip salam,
konsep dan ide yang asyik, komposisi dan tonenya ok punya.... ekspresi yang menarik.
Ide yang bagus sekali mas...
PSnya lebih berperan yah dibanding fotonya. foto rada gelap. bagi yang mengenal wanita dalam foto ini pasti lebih berkesan. Salam
komposisi yang oke oldignya juga bagus salam...