~ a y u ~ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Sylvie Gill (17607)

Date Time Original: 2006:01:20
12:50:41
rnISO Speed Ratings: 100
rn
rnMasih hasil photo hunting ke Mingun (45 mins by boat).
rnDi sebuah Panti Jompo.
rnSuasananya tenang, sejuk, pohon rindang dimana-mana.
Beberapa orang penghuni Panti tampak berjalan dari bangunan satu ke lainnya.
rn
rnAda yang menggunakan tongkat.
Ada yang menggunakan alat bantu berjalan berkaki empat.
Ada yang masih segar.
Ada juga yang tubuhnya sudah berubah bentuk tubuhnya karena usia.
rn
rnSeperti yang terlihat pada photo di atas.
Seorang penghuni Panti yang sudah sepuh,
berjalan membawa pakaian dengan bantuan tongkat,
walau sudah bungkuk tetapi masih terlihat cantik dan ayu.

rnHoping …..
rnthat we are not going to grow old all alone …..
rn
rn
rnNote:
rn- photo asli: tidak tajam (hasil snapshot sambil jalan)
rn- diakali dengan softening di PS, krn expresi sang ibu, bagus sekali
rn- crop, resize, burning dan softening in PS.

  • Nilai foto: 101
  • Dilihat: 163
  • Waktu upload: Minggu, 22 Jan 2006
  • Lokasi: Mingun, Myanmar
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Burhanudin Gunawan (128635)

18 tahun yang lalu

humanis, tapi terlalu soft ya.....

 Mhd. Luthfi, Upie (41313)

18 tahun yang lalu

whata nice humany photograph .. long life to her :)

 Turi Syahdarina, TURI (36212)

18 tahun yang lalu

cantik kayak lukisan....;-)

 Djoni Komaruddin (98487)

18 tahun yang lalu

soft.. lighting nya baik.. pemilihan terang bagian muka... good choice..

 Rawisyah Aditya (77894)

18 tahun yang lalu

nice tone en softnya....di bw in aja kali lebih bagus

 Asmin Safari (92454)

18 tahun yang lalu

wow great...

 Purwo Subagiyo, purwoshop (28373)

18 tahun yang lalu

kreatif dengan keterbatasan...gak focus gak papa..yang penting momen gak lewat..salam 350d=)

 Mohammad Firmansyah (50682)

18 tahun yang lalu

so smooth.... asyik moodnya nih... momentnya juga cakep... nice shot....

 Rudy Nov (6868)

18 tahun yang lalu

fotonyapun ayu nich

 D. Chen (45239)

18 tahun yang lalu

nice shot, tapi lain kali berhenti dulu baru jepret... ;) Thx for the story.

 Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)

18 tahun yang lalu

Cakep angle dan lightnya... Nice shot.

 Ngakan KEBO Maesa (8755)

18 tahun yang lalu

Setuju ama Bang Kristianto jadi karena kebanyakan soft ajah ... padahal dari thumbnail udah jatuh cinta banget deh...

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Ada suasana muram kesannya, softnya tapi agak kebanyakkan juga Mbak, Salam.

 Muhammad Hatta (22095)

18 tahun yang lalu

buat snapshot ini keren karena di oldig vignet efect nya jangan kebanyakan (kebanyakan burning kayanya) sayang kan kepala si ibu jadi gelap padahal POI nya mantap deh

 Budi Hermawan (83646)

18 tahun yang lalu

Pencahayaannya suka.. objek juga menarik.. terlihat tidak tajam.. apa sengaja di blurkan ? nice capture.. salama

 Moh.Leo Lumanto (63337)

18 tahun yang lalu

Humanis dan so touching..

Chaidir Akbar (1171)

18 tahun yang lalu

softeningnya membuat efek yang mendukung ringkihnya sang nenek, mungkin akan lebih dramatis jika obyek dibelakang nenek tidak ada salam kenal!

 Peric Ferryanto (102054)

18 tahun yang lalu

asli top banget ajarin dong salam

 Kenvin Pinardy, Ken (76729)

18 tahun yang lalu

keren !!!

 Rahul Sharma (7058)

18 tahun yang lalu

this is a very nice portrait, you have captured a great moment, i like unposed portraits, and this is one of them. i love how the light falls on the floor around her, and her facial expression is one of peace.

 Hubert Januar (26908)

18 tahun yang lalu

Menurut saya sih terlalu soft, background orang dibelakangnya agak mengganggu

 Toni Kusnandar (40820)

18 tahun yang lalu

Soft Tone nya menarik Ekspresinya tertangkap dg baik Salam dari Bandung...

 M. Rizki Rezahdy (6875)

18 tahun yang lalu

mungkin karena softening foto nya jd kurang tajam.. ekspresi si nenek bagus.. semoga berkenan..

 Chenliang Lai (2138)

18 tahun yang lalu

fotonya menarik... humanis... salam