*existence* 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

asian, caucasian, african, whatever, girls will be girls. palang hijau itu tak terhindarkan, dan saya emang nggak paham hapus menghapus, sulap menyulap objek yang tidak diinginkan di PS. jadi yah begitulah adanya. no colour retouch.

  • Nilai foto: 79
  • Dilihat: 212
  • Waktu upload: Selasa, 10 Jan 2006
  • Lokasi: Melbourne, Australia
Kategori
Lain-lain
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 24mm F/2.8D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Kurniadi Widodo, Wid (37515)

18 tahun yang lalu

Movement, movement! Busy alley... so alive! Asik nih foto² streetnya. =)

 Sudirman Narang (4156)

18 tahun yang lalu

efect blurnya sih bagus, bagaimana kalo di crop aja palang, objectnya biar aja kakinya hilang sedikit, biar tambah seru...salamnya

 kartika sari wijaya, Tika (17279)

18 tahun yang lalu

street photography yg menarik... perspektif dan mood-nya asik bgt nih.. salam kenal :)

 Damar Juniarto (4112)

18 tahun yang lalu

galak bener statementnya. okelah... berarti kamu masuk ke jajaran natural fotografer. the ideas is there, kerasa kok semua melebur jadi satu. kayaknya harus mulai diriin tenda nih... abis kayaknya bakal banyak foto yang dijepret di sini. Great job dude!

 hadehh (18314)

18 tahun yang lalu

motion blurnya bikin nuansanya jadi keren, palang hijaunya agak mengganggu, tapi momennya tetep sip sesuai ama temanya, imho salam, =)

 Sisca J E (36529)

18 tahun yang lalu

biarpun ga sharp, shaky, tapi I like this pic... it has sort of spirit, I suppose... and I like this pic better than the BW before...colorful in this picture is very exciting... I got the mood, and I don't care about the greeny things in the foreground...

 Adnan Sukendar (15084)

18 tahun yang lalu

Saya gak tau ..nigh ..tapi enak aja di lihat.. moving concept its nice salam

 Igor F Firdauzi (185236)

18 tahun yang lalu

makin asyik! jangan dihapus!

 Aditya Budiprasetya, Didit (37512)

18 tahun yang lalu

typical street....moment menarik ditambah efek blurnya...moodnya dapet...

 Wellington Kuswanto (37404)

18 tahun yang lalu

saya suka foto2 kamuu!!! hidup sekali... senang liat movementnya... juga perspektifnya... salam ^_^

 gunawan setyo hadi (49370)

18 tahun yang lalu

moment yang menarik, komposisi dan anglenya ok punya..... photo yang mampu bercerita.

 Patrice Liem, Qq (4427)

18 tahun yang lalu

Tiang ijo khas melbennya itu agak ganggu si...momennya bener2 menggambarkan suasana di alley itu... lupa eih nama alleynya apa. hehe tempatnya sama dgn poto saya yang "its my music mate!" good one!

 Riza Alirahman (13330)

18 tahun yang lalu

nice motion blur..., nice picture.

 Eki Akhwan (73130)

18 tahun yang lalu

so alive, so dynamic! i love it! salam.

 Heru Lesmana Syafei,togol (3184)

18 tahun yang lalu

gerakannya keren.

 Yudhis Rusli (9233)

18 tahun yang lalu

konsepnya bagus. penyajian dgn motion blur yang efektif. salam

 Kristianto Budi Wibowo (25605)

18 tahun yang lalu

saya kok malah suka dgn motion blur-nya orang2 ini ..palang hijau sebagai comparing object yang diam..menurut saya ini justru menarik Salam

 Kiswasono JD (9971)

18 tahun yang lalu

tahu maksudnya, sayang kurang tertangkap dgn hasil jepretannya. salam.

 Yan Manarsar (155690)

18 tahun yang lalu

iya mas agak mengganggu palang didepan... di clone stamp aja. tapi suka dengan moving nya salam ym