** Temanku Herman ** 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Konsepnya adalah foto potrait dengan Rembrant Style dan juga Looks like Fighter Pilot, oleh karenannya costum menggunakan Jacket Pilot AURI. TQ for Your comment.

  • Nilai foto: 16
  • Dilihat: 168
  • Waktu upload: Minggu, 08 Jan 2006
  • Lokasi: My Studio, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Canon canon 28-105 f/3.5-4.5 USM *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 I Made Davi S.J. (53611)

19 tahun yang lalu

asik juga nih cuma agak over contrast nih di monitor saya...imho... peace

 Purwo Subagiyo, purwoshop (28373)

19 tahun yang lalu

bagus mas..sederhana=) ini mas yang fotonyaada di buletin klub datascrip canon edisi terbaru?? maaf kalo salah=) salam kenal

 Indra P, humblefisherman (71080)

19 tahun yang lalu

side lightnya dapat.. effeknya jadi masuk.. salam humblefisherman