One is just not enough, huh? 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Jeff Syam (1332)

Ini foto kuambil pas peringatan 1 tahun tsunami. Pas kulihat seorang reporter sedang ambil posisi membawa 2 kamera \"ready 2 shoot\" Mr. SBY. Foto diolah di PS. crop trus di equalizd dan ditambah sharpening-nya

  • Nilai foto: 35
  • Dilihat: 216
  • Waktu upload: Minggu, 01 Jan 2006
  • Lokasi: Pantai UleeLheue, BandaAceh, Aceh, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.7
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus C-770 *
  • Filter: Hoya Red(25A) 52mm
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Elfin Elyas (647)

18 tahun yang lalu

ok lah.... calam

 Asmin Safari (92454)

18 tahun yang lalu

cakep momennya nice capture salam

Fransiskus Parulian Simbolon (1929)

18 tahun yang lalu

Ed Wray....Chipnya Associated Press.........kalo muka nya fokus kirimin ke [email protected]

 Salim S Marzuki (41351)

19 tahun yang lalu

tone, kompo dan momentnya sip. very eyecatching ! dimonitorku ga keliatan bawa 2 senapan.

Agung Wibawanto (260)

19 tahun yang lalu

Pilihan sepia tone pas betul niii...

 Sutemmy Djunaedi, IMET (47749)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan pemilihan tone yg pas...! SELAMAT TAHUN BARU 2006 SEMOGA SUKSES SELALU... G B U

 Ani Sekarningsih (70437)

19 tahun yang lalu

Aduh maaak! Ternyata untuk memperoleh moment berharga, memang mesti menyandang peralatan potret harus seheboh kayak gini ya? Tapi Anda juga hebat lho, berhasil merekamnya dalam saat yang tepat. Apakah Anda seheboh dia jugakah?

 Khotib Fitrian (42651)

19 tahun yang lalu

Nice shot.. Foto jurnalistik yang menarik.. Selamat tahun baru 2006 Pak Jeff, semoga sukses selalu.