Membuat golek 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Sofyansyah (5466)

  • Nilai foto: 16
  • Dilihat: 196
  • Waktu upload: Senin, 26 Des 2005
  • Lokasi: Sempur,Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Budaya
Shooting Data
  • Aperture: f/3.3
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F4E *
  • Lensa: Nikon 35-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Paul Arif Budiman (1210)

18 tahun yang lalu

Foto yang cantik dan layak dpt 3 jari. disamping mengexpose budaya tehnik pengambilan pic-nya mantap walau ada over expose dikit di wajah wayangnya. btw secara keseluruhan asyik.salam.

 Yudhi Fiandono (34613)

18 tahun yang lalu

keliatan koq wayang buatan bogor .. memang ciri khas .. matanya kayak orang .. suka dengan foto yang mengexpose karya budaya tradisional

 Iwan Samuel (91200)

18 tahun yang lalu

Sebenarnya ini foto BW yg muantab.... tapi sayang pemilihan diafragma kurang tepat sehingga DOF terlalu tipis (focus hanya di mahkota golek, sedangkan wajah golek sudah agak blur).... mungkin penggunaan f5,6 lebih tepat.... Semoga berkenan Salam