.: Chromodoris magnifica :. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:09:23 13:37:41
nISO Speed Ratings: 160
nHousing: Konica Minolta MC-DG200
nStrobe: Sea&Sea YS-25Auto
nFocal length: 6mm
nMetering mode: Pattern
nExposure program: Normal

  • Nilai foto: 31
  • Dilihat: 281
  • Waktu upload: Selasa, 29 Nov 2005
  • Lokasi: Palm Islands, Queensland, Australia
Shooting Data
  • Aperture: f/6.7
  • Speed: 1/45
  • ISO: 0
  • Kamera: Minolta Dimage Xt *
  • Lensa: Konica Minolta Built-in / Standard *
  • Filter: None
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ari Harisman (29035)

18 tahun yang lalu

Sedikit gak fokus nih, Bung... Salam.

 Musin Yohan (24264)

18 tahun yang lalu

jarang2 nih liat pict spt ini....suka diving yah Mas? wah asyik banget... Informasi nama latin amat membantu dan berguna... Salam...

Yang Whung Wey (499)

19 tahun yang lalu

Keren!

Muhammad Zulfin (2207)

19 tahun yang lalu

warnanya ok! ditunggu upload underwaternya yg pake 350! :)

 Fitri Yanti (7874)

19 tahun yang lalu

hasilnya bersih ^_^ susah jg klo dlm air kan? stuju kalo coba angle lain biar tanduknya lebih t'lihat. nice shot!

 Hans T Winata (62931)

19 tahun yang lalu

Keren banget bisa begitu bagus saturasi warnanya walau dalam air , Salute!

 Hengky Dotulong (20325)

19 tahun yang lalu

Bagus nudibranch nya, tajam... Kalau tanduknya tidak bertumpuk akan semakin bagus, Chromodoris magnifa kayaknya ejaan yang benar, imho.