Nature, but not Natural 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Herman W. (9836)

Foto sebuah air terjun yang terbentuk secara alamiah, namun nampak tidak alamiah, karena ada sentuhan manusia berupa tulisan yang berarti sesuatu bagi orang yang menulisnya, namun mungkin tidak berarti apa-apa bagi yang melihatnya.

Date Time Original: 2005:11:03 10:13:00

Kategori
Nature
Tags
air terjun
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G5 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Anton Wijaya (15238)

18 tahun yang lalu

Slowspeed yang mantap oom, kalo hunting ajak dong jangan pergi mulu sendrian, ntar ditodong abis dah tuh kamera.

 Setyo Nugroho (4025)

18 tahun yang lalu

: ) sudutnya oke, CPLnya juga bikin warna lebih natural. tapi sepertinya bikin shutter jadi semakin lambat sehingga air terlalu lembut. IMO, untuk porsi terang seperti ini mungkin lebih baik jika disajikan agak beku. semoga berkenan..

 Pieter Lydian, Pie (7887)

18 tahun yang lalu

Dahsyat Man !

 Mhd Amir Imanuddin (28445)

18 tahun yang lalu

huwaaa! airnya lembut banget nih bang? ajarin bang buat yg begini.. dahsyat dah! tonenya juga keren! CPL pula..huhuhu mantaf bang herman salam

 Reza Andreanto (4450)

18 tahun yang lalu

Itu betul-betul slow motion-nya air dengan low speed??? Kalo iya... Wuaow... So..so.. natural... TOP

 Alfred Pawiro (10750)

18 tahun yang lalu

suka banget sama kapas2nya juga sama lumut2nya... salam

 Hasan Indrajaya (13687)

18 tahun yang lalu

Kalau Foto ini untuk jurnalistik, baguss karena memang memfokuskan tulisan iseng di batu dan secara teknis keren sekali....Salam

 Cl Andrew (16366)

18 tahun yang lalu

Menarik, cuma saya kurang suka anglenya .. Salam.

 Semmy D. Absori (13681)

18 tahun yang lalu

yup... tulisan itu memang merusak pemandangan yg tersaji di foto....

Hamka Hatta (96)

18 tahun yang lalu

Bagus. IMO, cuma kurang lebar fotonya.

 Amril Nuryan, momoclax (48371)

18 tahun yang lalu

cantik .... di tambah CPL warnanya jadi lebih hidup

 Soni Santana (7060)

18 tahun yang lalu

bagus banget, malah kalau tulisan tersebut yang shoot juga akan jadi satu potong foto yang menarik... saya suka hijaunya sangat adem...