Cloudy 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:11:03 08:58:41
nISO Speed Ratings: 200
n
npas jalan2 ketemu objek menarik lsg foto deh
n
nmaap kl cupu, maklum pemula

  • Nilai foto: 25
  • Dilihat: 111
  • Waktu upload: Selasa, 15 Nov 2005
  • Lokasi: Huang San, China
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/1600
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm Finepix S5500 *
  • Lensa: Fuji Built-in/Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ignatius Untung, utg (7463)

19 tahun yang lalu

FOGnya udah keren nih... kalo dikasih POI lebih keren nggak ya?

 Andy Harsanto (11006)

19 tahun yang lalu

Kabutnya asyik cuman main interestnya agak kurang terlihat jadi agak datar aja

Frankco Nasarino Nainggolan (1614)

19 tahun yang lalu

wih, kaya lukisan cina ya...

Israr Ardiansyah (1421)

19 tahun yang lalu

Wah, Anda bisa menangkap suasana Cina betul. Ketika saya lihat thumbnailnya, saya sudah menebak itu di Cina atau Jepang. Komposisinya yang saya suka. Waktu pemotretannya juga tepat. Itu di gunung ya? Atau memang daerah dataran tinggi?

Chandra JP, MsOE (5031)

19 tahun yang lalu

...wow keren kabutnya, kabut sutra itu namanya.... kaya lukisan cina.... coba klo ada bonsainya atau puun di tebingnya pasti paten deh....