in lake with love 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:10:22 14:35:21
nlagi jalan2x di tepi danau, kebetulan melihat 2 anak lagi pacaran, lagi saya jepret dari jauh. cuaca sangat mendukung untuk mereka, agak2x sejuk dan berangin.
nmohon masukannya

  • Nilai foto: 29
  • Dilihat: 156
  • Waktu upload: Rabu, 09 Nov 2005
  • Lokasi: la chaux du fonds, Switzerland
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/800
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70s *
  • Lensa: Nikon 70-300mm f/4.5-5.6 *
  • Filter: n/a
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Praditya Nova (29288)

18 tahun yang lalu

Bagus bgt fotonya sangat bercerita, tapi tone BW nya rada flat, mungkin bisa di utak-atik lg curves dan contrast warnanya

 Muhammad Iqbal (75368)

18 tahun yang lalu

suka ama suasannya....BW matang..saleum..

 Zaidan Rendra, ZARENDRA (70284)

19 tahun yang lalu

komposisi dan momennya okeh banget... kontrasnya masih bisa dioptimalkan kayanya...

 Helmansyah Putra (5071)

19 tahun yang lalu

capture yg dasyat... mantaffff Mas... warna dan komposisinya juga enak dilihat... Salam Dari Medan

 aiz Leksmana (10398)

19 tahun yang lalu

ups so romantic.... AIZ

Dwi Sasono, Sony (1519)

19 tahun yang lalu

huhuhu.... syahdunya... menunggu momen spt ini agak2 sulit yach kalo di jakarta :-) ... (imho)