titian tiga generasi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tiga generasi dalam satu keluarga sedang meniti bebatuan menyeberangi sungai kecil di tengah kota Seoul, Korea Selatan.

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 215
  • Waktu upload: Senin, 07 Nov 2005
  • Lokasi: Seoul,
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ari Antoni (2448)

19 tahun yang lalu

momen dan narasinya yang memberi nilai lebih lebih baik kalau atasin dikit akan membuat gambar lebih lega dan lebih hidup

 Mie V (7255)

19 tahun yang lalu

Hey wow! You took another picture at this place?! Composition is better now. Good shot! Maybe next time ask all those people to wear light coloured clothes, so they stand out better from the background ;-)

 Bimo Gupono (48847)

19 tahun yang lalu

Fotonya menarik sekali mas. Saya suka komposisinya dan momentnya. Salam

 Erwin Kodiat (5393)

19 tahun yang lalu

Baus komposisi, momen dan idenya! Mungkin isolasi objek bisa lebih oke kalau airnya dibuat soft?

 Rustam Effendie (14799)

19 tahun yang lalu

Moment yang mengesankan mas IMHO, mungkin POI lebih tegas kalau diberi sentuhan PS dikit berupa burn di bagian pinggir2. Tapi sorry kalau anda anti PS. Salam.

Suhadi Lili (1681)

19 tahun yang lalu

Momennya pas sekali... salam

Hendri Thung (106)

19 tahun yang lalu

Bagus mas, coba kalo airnya tenang and refleksi dari orang2 tersebut terekam di air pasti lebih ok lagi ya! Emangnya kapan jalan-jalan ke koreanya mas. Ajarin donk foto kayak gitu hehehe