Blossom 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Hari Wibowo (12341)

Lagi latihan motret kembang. Dari banyak foto, sepertinya yang ini cukup lumayan. Edit dan croping di PSCS2.Terima kasih atas kritik dan sarannya.

Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 28-200mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Martin Dody Kumoro (3980)

18 tahun yang lalu

Nice shot dab, teratainya tajem banget. Blurnya juga asik. Salam

Stephanie Anindita (191)

19 tahun yang lalu

asyik nih bunganya... nice shot pak!

 Filianingsih Hendarta (24009)

19 tahun yang lalu

Cantik DOF dan bunganya.... BGmana kalo lebih deket lagi ngambilnya....

Rahman Hakim (1432)

19 tahun yang lalu

tajam, teratai yg cantik, compo yg menarik... salam...

 Budi Marjono (14917)

19 tahun yang lalu

cakep, tajam, hangat, warnanya matang banget - foto bunga indah ah mungkin frame agak terlalu kuat, hati2 energi bunga nya jadi tidak bisa tampil maksimal, lho sekedar pendapat ya, terimakasih, salam

 Bakti Sulistyo (8629)

19 tahun yang lalu

Nice olahannya.. tazzam dan DOFnya keren.

 Agung Djojosoekarto (27604)

19 tahun yang lalu

makro yang cukup tajam dof bagus salam

 Rawisyah Aditya (77894)

19 tahun yang lalu

kompo dan warnanya sih tajem..tp udah terlalu banyak yang upload spt ini, mungkin perlu angle yang lain atau di makro in sekalian dgn krop ketat...salam

 M. Taufik Hidayat (5156)

19 tahun yang lalu

Keren komposisinya.. DOF bagus.. Salam

 Andy Harsanto (11006)

19 tahun yang lalu

Foto teratai ang asyik komponya : ) salam