Mereka Lapar  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Arbain Rambey (103716)

Date Time Original: 2005:10:15 15:33:35
rnISO Speed Ratings: 100rnSaya beri judul "Mereka Lapar" karena mereka memang sedang antri pembagian makanan, dan konon sudah lebih dari sehari tidak makan (kehabisan makanan).....

  • Nilai foto: 852
  • Dilihat: 1640
  • Waktu upload: Minggu, 16 Okt 2005
  • Lokasi: Kashmir, Pakistan
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/6.3
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus E-300 *
  • Lensa: Olympus 180mm2.8 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Agus Sarwono (41532)

17 tahun yang lalu

Paduan antara Jurnalistik dan Humanist....Mengerikan Pa........Semoga gak terjadi di Indonesia...........Salam Pembebasan...........

Bramastyo Anggoro (53)

17 tahun yang lalu

bagus sekale momentnya..

Firdauf Achmad Dhewata (376)

17 tahun yang lalu

Nuansa sosialnya tersampaikan, ada banyak sesama kita yg masih berjuang mendapatkan hidup ... Foto yg bagus, sangat humanis

 Meylan Fredy Ismawan (13345)

17 tahun yang lalu

momennya bnr2 bagus....nice shot....

 Fandi Hastomi (38374)

18 tahun yang lalu

Jurnalisme tiada dua....

Vincent Kosasih (3066)

18 tahun yang lalu

memang om, mereka laper..keliatan dr ekspresinya... kasian juga yah, andai bisa berbagi... emang top bgt foto jurnalistiknya..SALAM

Herry Dwi Ananta (830)

18 tahun yang lalu

jurnalist abies deh mas. salam

Yuli Seperi (1448)

18 tahun yang lalu

semua orangya bertampang keras ya

 Christovita Wiloto, SI PEMULA (32085)

18 tahun yang lalu

humanis banget....ternyata yg lapar bukan di Indonesia aja yah....salam kenal

Aryadi gunadi (6)

18 tahun yang lalu

berat untuk mengambil gambar seperti ini

Achmad Febriyansyah (39)

18 tahun yang lalu

like it very much, it tells much more than just a picture.

Christian Ng (765)

18 tahun yang lalu

Nice Catch...:p

Darwis (1963)

18 tahun yang lalu

Setelah puas ngaduk2 fotonya.. akhirnya nemu yg paling gw suka! ini dia.... ya Tuhan.. padahal ada yg bisa makan seribu tahun nggak habis2 duitnya....

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

18 tahun yang lalu

komposisinya apik om arbain

Cahyo Sulistyo (325)

18 tahun yang lalu

bang waktu ambil foto, perut bang rambey lapar juga apa kenyang?

Yusran Gobel (1070)

18 tahun yang lalu

Nice capture ... cuman judulnya rasanya kurang sreg ... mungkin loh yah ... tapi bagus ..

 Indra Manik (36043)

18 tahun yang lalu

Jurnalistik yang humanis....

Kelana Tambora (2952)

18 tahun yang lalu

framing yang ketat, membuat foto ini sangat bercerita! So human!

 Guslan Gumilang (5401)

18 tahun yang lalu

keren mas.. ekspresi, tekstur kain, juga warnanya yg bikin foto ini punya karakter tersendiri...

Haerul Said (2863)

18 tahun yang lalu

kasihan betul ya mereka, sama yang terjadi di indonesia akhir-akhir ini. Belum lagi korupsi yang semakin menggila. Foto yang bagus, menceritakan keadaan sebenarnya. salam

Ricky Rusli K, Yabin. (2834)

18 tahun yang lalu

jurnalist bgt menyentuh pak arbain salam

Himanda Amrullah (1086)

18 tahun yang lalu

Gw suka foto human interest semacam ini

 Mario Oto Muliawan (25610)

18 tahun yang lalu

gila... bagus bgt nih human interestnya... keren om....

 Ben K. Suadi (6209)

18 tahun yang lalu

humanis...touching...

Syahrul Djanius Djamin (55)

18 tahun yang lalu

pas kena di hati .... moment bagus.. menyentuh...