Double Pink 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Bobby Bong (15526)

Prefocus bunga yang di depan, setelah itu pindahkan komposisi agak ke atas agar bunga belakangnya jadi background dan kabur. menggunakan spot metering sehingga air yang dibelakang bunga menjadi putih terang dan kebiruan. crop, level, hue & saturation, border dan image resize. makasih banyak buat kritiknya.

Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/100
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC FZ5 *
  • Filter: Tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 PC Suhartono (38432)

19 tahun yang lalu

cantik...well done...salam,

 Jomandi Loka (18632)

19 tahun yang lalu

Oke juga ya macronya.............shot terus Salam

 Misran HM (7395)

19 tahun yang lalu

manis foto macronya..... Dofnya juga asik nih, salam

 Tinto Banu Dewonggo (3930)

19 tahun yang lalu

Komposisi warnanya bagus banget... Bunga yang depan kurang terlihat kelopaknya, jd kurang asooy.. :) Salam, -Tinto Banu-

 D. Desta Kreszyantody (7230)

19 tahun yang lalu

Kompo Ok ... POI lumayan tajam ... Untuk BG putih ... POI ebih kelihatan ... Tetap Semangat JEPRET ... Salam ...

 Ignatius Limbang Riwe (4231)

19 tahun yang lalu

Kompo ... Detail ... Konsep ... Warna ... Lam KEnal.

 Erik Estrada (89424)

19 tahun yang lalu

simple.. apik..

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Komposisinya OK, POI cukup tajam, hanya saja warnanya agak kurang mantap, Salam.