Perahu 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Muda Ikhsan (637)

original picture, hanya di resize menggunakan microsoft photo editor, no cropping. foto diambil dengan setengah badan terendam air :), manual exposure. satu hal disesalkan.. horizon kurang lurus. dan kamdig saya ga bisa pakai Filter ;), maklum camera kelas menengah.

  • Nilai foto: 27
  • Dilihat: 208
  • Waktu upload: Rabu, 21 Sep 2005
  • Lokasi: Phi Phi Island, Phuket, Thailand
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC FZ5 *
  • Lensa: Leica leica *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bastian Damien Hansen (48404)

18 tahun yang lalu

nice composition crazy cool angle... cheers'

 Danny (13075)

18 tahun yang lalu

konsep yang menarik.punya angle yang vertikal?

 D. Desta Kreszyantody (7230)

18 tahun yang lalu

Salut buat pengorbanan sampai harus setengah badan kerendam air ... Angle-nya udah OK ... Tapi rasanya masih ada yang kurang ... tone-nya kurang greget ... Tetap Semangat JEPRET ... Salam ...

 Hendrik Supardi (9053)

18 tahun yang lalu

anglenya bagus, namun kurang tajam, dicoba lagi :)

 Amril Nuryan, momoclax (48371)

18 tahun yang lalu

Perspective nya Ok nih, cuman tonenya masih kurang greget....

Indra Saptayana (1024)

18 tahun yang lalu

Komposisi cukup baik, angle pengambilan terlalu frontal, obyek perahu menjadi tidak jelas p.o.i nya... Langit dan laut kurang biru, sebaiknya gunakan filter CPL... Focusnya juga agak kurang pas... Salam sejahtera

 Harimawan Latif (6499)

18 tahun yang lalu

entar kenapa saya kurang sreg dengan keberadaan perahu yang di tengah

caroline lee (692)

18 tahun yang lalu

really cool perspective and composition. the subtle lines in the photo...make the viewer feel like they are slightly moving forward.

 Yadi Yasin (116383)

18 tahun yang lalu

Angle dan komposisinya agak tanggung Ujung perahu di sisi atas terlalu mepet.. beri ruang atau crop sedikit sekalian. Warna sedikit terkesan krg "punchy", kalau menggunakan CPL filter bisa lebih men-saturasi warna dan kontras langit yg lebih baik -IMSL-