++ The Activity ++ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:06:16 15:50:38
n
nAuto Level & Framming pakai PSCS8
nMonggo Saran & Kritikannya !

  • Nilai foto: 68
  • Dilihat: 150
  • Waktu upload: Senin, 08 Aug 2005
  • Lokasi: Desa Ngadiredjo, Widang-Tuban, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
ManusiaPedesaan
Shooting Data
  • Aperture: f/5.2
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Panasonic Lumix DMC-FZ20 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Simon Effendi (28380)

18 tahun yang lalu

Warna2nya begitu mempesona... angle-nya tepat, sehingga mereka terlihat berjajar dg cantik. Komposisinya top deh! :)

 Yustinus Sucipto, Masgareng (92339)

18 tahun yang lalu

Moment yang humanis. Hijaunya keren banget neh.. Refleksinya juga cantik.. s a l a m masgareng

 Ika Bastian Budiyono, Tyan (10026)

18 tahun yang lalu

Seger mas... hijau dan bening... salam...

 Rahmat ZIKRI (31764)

18 tahun yang lalu

bagus.. komposisinya oke banget. warnanya juga bagus deh.

 Udi Gunarto (40937)

18 tahun yang lalu

Warnanya keren banget, Tonenya asyik, Perpaduan warnya serasi banget, Lightingnya juga okey, ... SALAM KOMPAK SELALU, Terima Kasih, .....................

 Handrij Oten, H2O (46394)

18 tahun yang lalu

Cantik. Simple but nice. Warna merah baju petani di FG memperkuat kontras dgn hijau padi yg baru ditanam... Salam

 Wardi Utari, WAR (10152)

18 tahun yang lalu

mantep ....

 Igor F Firdauzi (185236)

18 tahun yang lalu

manis kak komposisi dan warnanya keren

 Bayu Laksono (16477)

18 tahun yang lalu

suka ama komposisi dan warnanya salut deh salam

 Agus G. Riyana (19363)

18 tahun yang lalu

anglenya cukup bagus...menarik "colour of benetton"-nya salam

Arthur Kusumadjaja (3)

18 tahun yang lalu

Wao! Hebad! Fotonya sangat tajam.. Warnanya terlihat natural..

Irawan Mintorogo (2868)

18 tahun yang lalu

Foto classic, keren mas, tajam banget.

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Warnanya segar, untuk lukisan di sawah biasanya dibuat orangnya 8 atau 9 biar ngerejekeni katanya.... Salam.

 Kenny Manueke (13994)

18 tahun yang lalu

Warnya seperti hidup... good shot