The bridge 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Mahesa Widura (74562)

Di foto beberapa waktu yang lalu di Bagsværd Park agak keluar dari kota (Copenhagen).
rn
rnPagi dan agak berkabut. Suasananya yang enak di oagi hari, walaupun harus bangun pagi-pagi sekali.
rn
rnMungkin ada yang ngak ngerti kenapa harus pake pol. filter untuk ini. Filter ini juga bisa menambah kabut biar tampak lebih jelas. Di photoshop cuma ada sedikit perubahan, aslinya kelihatan seperti di foto ini.
rn
rnComment are most welcome.
rn
rnThank you.

  • Nilai foto: 124
  • Dilihat: 236
  • Waktu upload: Rabu, 27 Jul 2005
  • Lokasi: Bagsværd, Denmark
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 20mm f/2.8D AF *
  • Filter: pol. cirl.
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Burhanudin Gunawan (128635)

19 tahun yang lalu

Suasana yang terekam sangat indah........

 Manuel Hutama (14684)

19 tahun yang lalu

Beautiful picture....

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Misty mood yang menarik, Salam.

 Darwis Fadhli (17444)

19 tahun yang lalu

Asik banget nih nuansanya.. Komposisi dan lighting yang bagus

 Luthfi Suryadi,stung (7202)

19 tahun yang lalu

mistis sekali ya... mirip di film "the others"... salam

kai779 (36)

19 tahun yang lalu

keerreeennn

Macrino (1182)

19 tahun yang lalu

Uuh, uh ini keren banget. Suasana di Denmark ya.

 Ismawan Ismail (6941)

19 tahun yang lalu

Nuansa kabutnya benar-benar mempengaruhi mood nih, dramatis... Filter POL ya? Perlu dicoba nih, makasih ilmunya... Salam-IS

 Rahmat ZIKRI (31764)

19 tahun yang lalu

view nya bagus... tone dan kabutnya mantap banget :)

 Turi Syahdarina, TURI (36212)

19 tahun yang lalu

suasanya sunyiiii..... senyap.....

 Herman W. (9836)

19 tahun yang lalu

Nice shot with a nice composition and lighting.

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

suasana kabut terekam dengan baik.... nice shot

 Jaya Miharja N (24142)

19 tahun yang lalu

Bagus. Apalagi kalo dijadikan BW atau sephia....

 Adi Ginting (19530)

19 tahun yang lalu

Moodnya agak2 serem dengan adanya pohon besar yang meranggas itu...komposisi keren, pegaturan ev-nya sempurna...

 Bambang Indrayoto (2642)

19 tahun yang lalu

asyik suasananya

Patricia Dewi (419)

19 tahun yang lalu

baguuuss... efek kabutnya bikin suasana jadi romantis.. jembatannya jadi fokus pas banget.. selamet yaaa

 Muhammad Abduh (7659)

19 tahun yang lalu

Suka banget liat kabutnya. Dahan dan ranting yang menjalar ke atas terlihat cantik sekali.

 Handrij Oten, H2O (46394)

19 tahun yang lalu

Wow... cantik sekali nuansa berkabutnya. Komposisi cantik dan ranting2 pohon keringnya bagus Salam

 Fadjar Hamidi, PapaTITA (22300)

19 tahun yang lalu

cukup menarik dan bagus, kombinasi kabutnya apik salam kenal

Danny Ramli (3216)

19 tahun yang lalu

wow,...good job

 Julfiadi Nawawi, Joel (25273)

19 tahun yang lalu

Bagus sekali nuansanya angle dan komponya cakep

 Budi Ariyanto, bpp (21621)

19 tahun yang lalu

Mantap...terasa sepi dan dingin... Awan kabutnya bagus nich..dramatis.. Nice shoot Salam bang :-)

 Prabu Maheswara (4434)

19 tahun yang lalu

Mantap tone teduh banget mas...rasanya damai dehhh..

Raden Andhini, Dini (1201)

19 tahun yang lalu

Kereen banget ya, Mas.. Dini

Boyke Saladyne (231)

19 tahun yang lalu

bagus!!!!