Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Filianingsih Hendarta (24009)
Date Time Original: 2004:02:22 02:25:43nDengan cekatan Si Ibu membentuk segumpal tanah liat untuk menjadi pottery dalam berbagai bentuk yang sederhana tetapi cantik. Nampak Si Ibu sedang membuat asbak dengan memutar potter's wheel dengan BG hasil karyanya. Mohon saran perbaikannya-thx
19 tahun yang lalu
moment yang menarik, komposisi dan tonenya ok punya....
Great Pic..good BW, dinamika terlihat dan tone-nya bagus... salam..
bwnya kuat banget menampilkan ekspresi dan moment yang pas, nice capture
berkarya tak mengenal waktu, sudah tua pun masih berkarya foto humanis dan bercerita..keren foto BWnya..nice shot
Foto ini bercerita dan hidup. Pemilihan BW memberi kesan klasik dan kesederhanaan si ibu pengrajin. I love this photo. Salam.
Waduh, cantik eh, dg efek pemutar poterry yg berputar. Versi berrwarna-nya ada kah ?
efek geraknya masih dapet..., bewenya mantapp
Good metering.. Nice moment..
Nice moment. Nice BW.
Nice BW...
Great Picture.... nice BW, dinamis dan tone-nya bagus... salam..
Moment dan BWnya cakep komposisi bagus... IMHO,kalo BG lebih gelap/blur lagi, akan lebih keren... very nice shot.
Efek gerak tangan memutar potter's wheel nya memperkuat foto ini, tone B/Wnya OK. Bagaimana kalau posisi motretnya agak ke bawah dikit (maksudnya motret sambil jongkok, pegel kali ya..)
asyik nih putarannya terekam salam
komposisi yang bagus dipadu dengan low speed yang menarik membuat foto ini menjadi semakin "hidup"
Komposisi yang menarik dan ekspresinya tertangkap dengan baik, andaikan bg agak redup/gelap, hasilnya bisa semakin sempurna nih - IMHO. Nice shot !
cakep mantap keren nice BW
great shot... kesan piringan yang muter jelas... komposisi BW sempurna... kasik... saludd.... salam
potret yg menarik..... nice BW, fren.....:D
Hebat, bagus sekali fotonya. Simple, sederhana, kontras pas, komposisi bagus. Very nice picture! Groetjes!
Nice BW portrait...
nice moment, menarik kak efek geraknya
Kesan klasik bisa ditangkap dengan baik
Nice ... I like it Komposisi OK Low speed membuat gambar jd dinamis