"the colored night" 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Dedy Arijanto (1675)

Date Time Original: 2005:06:18 00:59:21
nsempat jalan ke Clark Quay, tengah malam sdh gak ada boat yg jalan, air sungai jadi tenang bagai cermin. senang bisa nangkap warna lampu dan bangunan malam itu. sorry belum sempat ganti data, yg ini pakai Canon A510. olah PS: resizing, cropping, rename, color balance, frame.
nditunggu kritik dan sarannya, mthx.

  • Nilai foto: 33
  • Dilihat: 150
  • Waktu upload: Kamis, 23 Jun 2005
  • Lokasi: Clark Quay River, Singapore
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/2.6
  • Speed: 1/15
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 3200 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Praditya Nova (29288)

19 tahun yang lalu

bukaan diafragmanya kekeci...ehh salah...kegedean jadi cahaya lampu2 nya 'meledak' OE..... itu komposisi gedung2nya rada nanggung, banyak yg kepotong atapnya... semoga bisa jadi perbaikan di kemudian hari....

Ina (679)

19 tahun yang lalu

wow nice shot best composition best best fotograferr ....woooo woooooooooo so great ! :D

 Robert Adolf Izaak,RAI (84103)

19 tahun yang lalu

agak OE nich...... padahal konsepnya sudah menarik...... salam kagum.

 Kristupa W Saragih (176444)

19 tahun yang lalu

Foto dengan scenery yang menarik Warna-warni lampunya terlihat bagus Sayang sekali terlihat over-exposed, yang bisa diatasi dengan mengontrol exposure secara lebih baik dan metode light metering yang benar. Kalau perlu, lakukan bracketing... Untuk foto malam seperti ini, sebaiknya menggunakan diafragma sempit agar DOF luas, minimum f/8 dan kalau bisa f/11, f/16 atau lebih sempit lagi jika kamera dan lensa Anda memungkinkan Agar lebih sedap dipandang, sebaiknya puncak gedung-gedung tinggi tidak terpotong secara tanggung Semoga berkenan

Yayan Mulyawan (206)

19 tahun yang lalu

warnanya menarik, tapi sepertinya kurang focus

George Logahan (3157)

19 tahun yang lalu

Night shoot yg indah....!! hanya fokus dan lampu2 pada object di jembatan sedikit over (memang sulit), namun sebenarnya itu yg menarik menurut saya,,!! Tempat ini selalu menjadi object yg menarik di galeri saya..!! Salam..!

Edward Budianto (1117)

19 tahun yang lalu

sayang terlalu OE, coba turunin 1-2 stop lagi deh.

 Dian Anugrah (3671)

19 tahun yang lalu

ok...tapi masih terlalu brightness.... salam

 Yadi Yasin (116383)

19 tahun yang lalu

Pemandangan yg cantik Sayang komposisinya krg enak dilihat, croping atas terlalu ketat dan memotong gedung. Warna juga agak over saturated dan banyak bagian foto yg OE -IMSL

 Bli Ketut Diarta, BLITUT (21323)

19 tahun yang lalu

KURANG FOKUS KAYAKNYA MAS...MASIH SHAKE SEDIKIT

 Suhartono Wagirinputro (14247)

19 tahun yang lalu

very nice shoot.... bener hrs pake tripod..... salam

 Steve Sutedja (3523)

19 tahun yang lalu

very nice shot.. agak blur di monitor saya.. mungkin tripod bisa membantu untuk 1/15 sec imho salam kenal