sore jingga di taman kota  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Di satu sore yg cerah, ngeliat ibu dan anak2nya berjalan2 santai di taman kota...Sambil motret masih sempet mikir, kapan kita bisa punya ruang publik seperti ini, disediakan oleh tata kota dan dipelihara oleh warga...?
rnWarna daun asli emang udah gradasi dari hijau ke jingga...tone sisanya diolah di PS.

  • Nilai foto: 316
  • Dilihat: 514
  • Waktu upload: Jumat, 17 Jun 2005
  • Lokasi: Utrecht, Netherlands
Kategori
NatureSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Samsung Digimax A5 *
  • Filter: ---
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
priambodo (34)

19 tahun yang lalu

daun begitu adanya cuma di belanda ya... tonenya keren tapi agak gelap ya..

 dionisius prayitno (5673)

19 tahun yang lalu

makin Prafesional mbak .salam manis

 Rio Martin (4209)

19 tahun yang lalu

Fotonya yang ini bagus sekali momentnya Stella. Kekuatannya ada pada si ibu dan anak menurut ku. Untuk langit sepertinya masih kurang karena menjadi agak pucat dengan pengolahan tonenya.

 Yoga Raharja (38350)

19 tahun yang lalu

Asik nih olahannya.. bidang gelap terangnya terasa sekali.. detail gambar yang hilang tertolong oleh warna warni yang indah.. great !! PEACE !!

 Stanley Kurniawan Hambali (10707)

19 tahun yang lalu

wah moment e , komposisine cantik stell cuman kok menurut aku agak terlalu gelap yah... masalah selera sih...salam....

herliansyah rusmawanto (25)

19 tahun yang lalu

suasana foto yang indah, ditambah gmbr manusia yang menambah keakraban menjadikan foto ini sangat elok.... slm kenal!!!!

 Senja Lazuardy (19877)

19 tahun yang lalu

Nice Kompo nih.. Tonenya asik BGT.. :D --SENJA--

Eki Enrasurya, Abung (3000)

19 tahun yang lalu

tone nya ga nahaaannnn...

 Shalahuddin Siregar (33262)

19 tahun yang lalu

warnanya apik

 Benny Haryanto (8216)

19 tahun yang lalu

stella, ini bagus bangeett .. warna2nya ok, komposisinya ok, obyeknya bercerita. excellent

 Alfian, bpp (29380)

19 tahun yang lalu

Nice compo en colour... romentis banget nuansanya.

Alfred Christyadi (1154)

19 tahun yang lalu

Nice color n nice tone...

 Bayu Hendradjaya (4147)

19 tahun yang lalu

nice colors & tone ..pokoknya indah..

Choerun Asnawi (427)

19 tahun yang lalu

Terlalu gelap...

 Hoeng Lan (7874)

19 tahun yang lalu

nice...., suka ama tonenya nih....... regards

 Wishnu Dwiwardono (2951)

19 tahun yang lalu

gak bisa kritik mbak, cuma saya tertarik dg komposisi & tone nya...

Yayan Mulyawan (206)

19 tahun yang lalu

warna,-warnya menarik sekali, nice shoot

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

terlalu gelap..komposisi warnanya (od) berlebihan...

 Gede A. Setiawan, GAS (33721)

19 tahun yang lalu

MBak cantik sekali. Keren komposisinya. Wah banyak foto yg terlewatkan nih kayaknya....:( Congrat! Selamat! [GAS]

Joseph Denny (92)

19 tahun yang lalu

Nice shot, kombinasi warna menarik.

 Budi Marjono (14917)

19 tahun yang lalu

lha yang ini kok terlewat, baru liat pas udah tampil di halaman depan, heheheee komposisinya asyik nih, warnanya matang, cuma gelap bener keliatan di tv saya hayooo, kalo foto atasnya sibuk tapi langitnya flat begini, mau main awan, gimana caranya, ya ? hihiiii.. (saya punya beberapa juga, soalnya, bawahnya bagus banget tapi langit di atasnya putih over di antara pohon2, duh, sedih...) salut selalu Stella, salam

 Vieldhie Fukumoto (4307)

19 tahun yang lalu

nice taman ya... I loke the colours.... I think.. kita punya juga kog... :D hanya mungkin tdk semua bagiannya rapi dan bersih.. karena pengunjungnya jarang yang bertanggung jawab.. that's pity ya... regards...

Haryo Binoko (306)

19 tahun yang lalu

tone+komposisinya kereen, nice PS edit

 Calvin Kizana (11428)

19 tahun yang lalu

nice photo... olahan tonenya cantik mas.. cool! :)

Angela Wiramihardja (2085)

19 tahun yang lalu

cantik... komposisinya bagus warnanya lebih bagus lagi ^^ well done