~livin' in black (2)~
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Eri Setyowibowo (391)
Date Time Original: 2005:05:28 08:32:52 - konsepnya masih spt foto yg pertama yaitu gothic cuman disini gw nambahin lilin. Angel di foto apa adanya. Retouch ps ga bisa max soalnya ada masalah sama monitornya... Kritik & saran are Welcome...
- Nilai foto: 58
- Dilihat: 183
- Waktu upload: Kamis, 16 Jun 2005
- Lokasi: Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
ModelShooting Data
- Aperture: f/22.0
- Speed: 1/125
- ISO: 0
- Kamera: Nikon FM10 *
- Lensa: Nikon 35-70mm *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Joko Sutrisno (7340)
19 tahun yang lalu
konsep dan ide nya asik nih... cuma gambarnya kurang fokus... pupil dimata terkesan red eye... potongan lilin dibagian bawah depan agak mengganggu salam

Yulianto Soeroso (231606)
19 tahun yang lalu
bagus idea dan shootnya cuma agak kepotong dibawah agak mengganggu aku hehehe/komposisi kurang geser menurut aku

Athmam Mufti (8642)
19 tahun yang lalu
keren lightingnya pose dan angle nya bagus lebih keren kalo bw atau sephia... salam

Udi Gunarto (40937)
19 tahun yang lalu
Konsepnya bagus, cahaya lilin yang nambah keren foto ini, salam kompak selalu, TERIMA KASIH .......

Endang Darmawan, karto (13404)
19 tahun yang lalu
Konsepnya mantep ... dan hasilnya juga mantep ... Salam ...

Stella Noviani (42531)
19 tahun yang lalu
Ini lebih bagus, lebih kerasa gothicnya, karena pake lilin kali yah, hehe...suka miringnya, pose dan komposisinya...well concepted and taken! salam!

Bernard Juniardy,Beben (50050)
19 tahun yang lalu
Komposisi sdh seimbang, fokus tajam serta posing dan expresi obyek mengesankan. Cahaya sdh pas.

Mohamad Tunjung Seto A (373)
19 tahun yang lalu
Whew! menakjupkan...pancaran cahaya..tapi masih kurang kontras sih...ok banget deh...salam

Dian Anugrah (3671)
19 tahun yang lalu
jadikan bw...biar grainy-nya hilang...boleh juga bang...! (ditunggu kritik baliknya) Salam hangat