++cermin kotor++ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sebenarnya ini adalah jepretan teman saya yang sedang mengetes kamera. Memotret dihadapan cermin kotor peninggalan teman menghadap grafiti di dinding belakang. Semua ini adalah kebetulan dan tak disengaja (kebetulan saya lewat). Ga tau kenapa perasaan agak lain ketika melihat foto ini dibanding foto lain yg diambil temen saya yg iseng jepret. Level & curves diatur dikit di PS. *thanks to Eenk

  • Nilai foto: 14
  • Dilihat: 136
  • Waktu upload: Selasa, 14 Jun 2005
  • Lokasi: Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
ManusiaSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Powershot A510 *
  • Filter: ga ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Eko Yuniarto (178)

19 tahun yang lalu

maunya artistik ya.. IMHO nggak keliatan kejelasan dari gambar ini :)

 Praditya Nova (29288)

19 tahun yang lalu

wah jadi artistik nih boss...

 Deni Kurniawan (5678)

19 tahun yang lalu

ide pemotret baik sekali dan obyeknya cukup menarik, namun gambar masih kurang tajam dan POInya tidak jelas. salam, [ditunggu upload foto dari anda sendiri ya]

Chayadi Sarpin (1574)

19 tahun yang lalu

Apa maksut dari foto ini? mohon maklum

 Stella Noviani (42531)

19 tahun yang lalu

Berarti bukan jepretan mas Fidrik dong?? ;p Suka efek grafisnya, sangat potensial...coba tinggian kontrasnya, olah saturasinya, pasti hasilnya lebih stunning...salam!

 Ziki Ferdian (16001)

19 tahun yang lalu

jd ini bukan jpretan anda...?

Rianti Gunawan (742)

19 tahun yang lalu

artisitik tapi burem

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

19 tahun yang lalu

menarik nih fotonyaaaa