Menunggu
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Dian Wirengjurit (6718)
Hasil hunting bareng bung Endo, cuma karena belum mampu ambil yang lagi terbang jadi ambil Heron yang lagi nangkring saja.
- Nilai foto: 74
- Dilihat: 170
- Waktu upload: Jumat, 20 Mei 2005
- Lokasi: Jenewa, Switzerland
Shooting Data
- Aperture: f/5.6
- Speed: 1/500
- ISO: 0
- Kamera: Nikon D70 *
- Lensa: Nikon 70-300mm f/4-5.6 *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Endang Darmawan, karto (13404)
19 tahun yang lalu
Burung yang cantik, moment yang pas .... burung apa sih itu bang Anwar? ... nice shoot .... Ditunggu comment baliknya lho bang Anwar ... sebelumnya saya ucapkan terima kasih ...

Frank Bambang Yuwono, FBY (52910)
19 tahun yang lalu
Ardea cinerea, Grey Heron/Cangak Abu. Agak soft tapi DOF bagus.

Eki Akhwan (73130)
19 tahun yang lalu
komposisi sederhana dan menarik. suka bokehnya. suka pemosisian dua balok kayu di kiri bawah frame - balok2 ini jadi penyeimbang posisi burung dan membuat foto sangat kuat secara keseluruhan. salam.

Stanley Kurniawan Hambali (10707)
19 tahun yang lalu
momentnya keren abis...cuman menurut saya fokusnya kok ke batang kayunya , bukan keburungnya...salam...

Kaufik Anril (37441)
19 tahun yang lalu
nice DOFFF !!! mantapp !! ditunggu kritik baliknya mas anwar !! salam !