Queen's Day Firework 2005 # 2  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 D. Setiadi (81319)

Bulb 5 detik.

Masih lanjutan dari seri rnQueen's Day Firework 2005

Sengaja berdiri agak di depan karena di belakang saya beribu-ribu juga menonton sambil duduk deprok di pasir, ada yang berdiri, ada yang dari Pier dll.

Menurut berita sih, diperkirakan 1 juta pengunjung ke pantai ini saat perayaan ini dari pagi sampe pagi lagi....:|

Acara Firework ini rutin, setiap Winter dan Summer. Nanti bulan Juli ( Summer ) ada lagi pertandingan Firework antar negara, yang pasti jauh lebih bagus dari pada yang sekarang. Biasanya diadakan selama 4 hari setiap malam.
Sudah pernah saya upload juga foto dari tahun lalu. Mudah-mudahan Summer nanti saya sempat kembali memotret.


Sebetulnya lebih enak motret memakai Film ketimbang pakai Digital.
Apalagi motret pakai RAW....banyak moment yang hilang karena lama nunggu untuk shot berikutnya. RAW writing ke CF bisa memakan waktu 5 detik ( Lexar 40X ). Sedangkan kalau memakai film kan enggak....:|

  • Nilai foto: 311
  • Dilihat: 463
  • Waktu upload: Sabtu, 07 Mei 2005
  • Lokasi: Scheveningen, Netherlands
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Dian Sofianty Pratiwi (8688)

17 tahun yang lalu

ini foto beneran??? humpf!!!! kehabisan thumbs... Sial!

Robbin Strauss (2622)

19 tahun yang lalu

Bagus mann. Gimanya ngilangin noise nya pak??

Dedy Chandra (101)

19 tahun yang lalu

cakep

 Khaliq, A., Da Quinchy (13462)

19 tahun yang lalu

Momentnya neih yang mengesankan. Aloha!

 Dhian Raharjo (11690)

19 tahun yang lalu

suka ada siluet orang2nya. agak OE gak hayo?

 Merdi Tiara Uriko (18164)

19 tahun yang lalu

momennya cantik,great shot !penontonnya emeng pada diem terpaku semua? spit kan ngebulb 5 detik,apa ada tehnik tambahan supaya gerakan penontonnya gak terekam/gak ngeblur kaya gitu ? thanks for sharing.....

 Stanley Kurniawan Hambali (10707)

19 tahun yang lalu

keren sekali pak... kembang apinya terekam dengan sempurna... bangunan2 dan pantainya juga indah sekali dipadukan dengan langitnya yang hitam... cantik sekali...salam...

Suryadi Kurniawan The (2949)

19 tahun yang lalu

keren banget ya...

 Rivia Devi Smith (5088)

19 tahun yang lalu

nice moment...

enjang muharim (35)

19 tahun yang lalu

keren bgt bos

 D. Risanti (56932)

19 tahun yang lalu

moment-nya cakep T_T .. ini motretnya di depan hotel gede itu ya.. pasti ke sana naik tram butut itu ;))

 Agung Permana (19665)

19 tahun yang lalu

Nice moment n color. Salam

 Athmam Mufti (8642)

19 tahun yang lalu

waw firework yg cantik saya suka dengan siluet orang2 kaya di atur posisi nya... salam

 Dian Rosita (2450)

19 tahun yang lalu

ajarin dung kak, bagus niiii

 Adi Nugroho (7359)

19 tahun yang lalu

moment yang apik dan night shoot yang menarik

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

terekam dengan baik...nice shot...

 Ketut Gede Budidarmadi (31484)

19 tahun yang lalu

kok ga ada sepedanya kak? ;)) kembang apinya guedee banget yak.. cakep dan keren!

 Anwar Salim (20712)

19 tahun yang lalu

Dahsyat... Selamat Fotonya terpilih jadi FPE, salam

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

19 tahun yang lalu

cantik sekali fotonya...=0 -salam-

Tonny Anggara (205)

19 tahun yang lalu

wondefull fireworknya, tajam bunga2 apinya jadi seperti rambut blonde nih. Tapi kenapa yang nonton sepi yah? Tapi tetep oke koq picturenya.

 Meylan Komarudin, Melank (24222)

19 tahun yang lalu

Wah... AXL suka nonton kembang api juga yak? sambil naik sepeda ga nih? :p Ajarin motret dong Kak...

 Andy Halim (52415)

19 tahun yang lalu

mantep momentnya bang !

 Richard Harlan K (4223)

19 tahun yang lalu

Wuihhh,.... mantapsss nih.... cari moment ginian di Indo rada susah...

Divaluna Janu (64)

19 tahun yang lalu

Guut Moment...So Colourfull...Cantik banget photona..."D"

 Ben Kristianto (15058)

19 tahun yang lalu

Keren sekale kak...Ajarin dunks...salam kenal dan salam manis