Bryant Park 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:05:04 07:48:56rnISO Speed Ratings: 400

  • Nilai foto: 34
  • Dilihat: 160
  • Waktu upload: Kamis, 05 Mei 2005
  • Lokasi: 42nd St, NY, United States
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/2
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Canon EF-S 17-85 mm F/4-5.6 IS USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

terekam dgn baik.. nie night shot... nice picts...

 Praditya Nova (29288)

19 tahun yang lalu

bagus nih lampu2nya.. coba bukaannya dibikin kecilan lagi, pasti lebih bagus... sepi amat yak...gak ada sapa2...

Stanley Rori (2795)

19 tahun yang lalu

Another lovely photo, eventough a little bit OE at the centre of the image. Agreed to Mr. Eki Akhwan. Its a hard choice to pick. But, a little PS burning retouch could make this picture become excellent. Regards, SJR

Rahman Setiadji (561)

19 tahun yang lalu

Nice scene.. agak OE di air mancurnya.. selebihnya oke.. salam..

 Eki Akhwan (73130)

19 tahun yang lalu

Cantik Bryant Park-nya. Komposisinya simetris seimbang. Setuju sama Joko dan Andri, air mancurnya OE. Tapi memang pilihannya memang sulit. Kalau pakai bukaan lebih kecil dan kecepatannya dikurangi, gerakan orang-orang yang ada taman akan hilang dan suasana taman jadi mati. Tinggal di NYC ya? Kapan-kapan bisa hunting bareng nih. Salam kenal.

 Yustinus Sucipto, Masgareng (92339)

19 tahun yang lalu

Scane yang indah banget. cahaya lampu indah dan bias cahaya di air memperindah foto ini, mungkin kalau fokus di pancuran airnya dan diambil lebih deket pasti lebih OK. Salam kenal

 Andri Irawan, Billitone (72159)

19 tahun yang lalu

Angle dan komposisi bagus, masih OE ditengah...imho yo. salam.

 Joko Nugroho (6053)

19 tahun yang lalu

Komposisi sudah OK, bagian tengah overexpose nih, mungkin harus pakai apperture lebih kecil lagi. Salut dan salam/joko.

Jeffry Adriano (414)

19 tahun yang lalu

A little slant, and a too big aperture.. but still a nice scene.