Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Teddy Suliesfiananto (464)
Foto diambil secara diam2 di tepian kali Ciliwung, tuk dpt ekspresi yg natural..foto dgn ekperimen olah digital di PS..
19 tahun yang lalu
jurnalis banget mas, momentnya pas banget. tapi kenapa bendera partainya ngak diangkat ke judulnya pasti lebih kena.............. ditunggu ker balknya...
Human Interest & Sangat Jurnalistik
Benar benar foto yang berbicara di salah satu sudut kota di Indonesia... Memprihatinkan memang... Tapi sampai sekarang masih sulit sekali dicari pemecahannya.... "Oldig"nya seni sekali... :-) Salam...
Foto yang sangat humanis.... Seandainya pemerintah pernah melihat momen seperti ini... Akankah hati nurani mereka tersentuh?
bersyukurlah kita gak harus tinggal di sana...
augh....Jakarta..... andai Ibukota Republik Indonesia tidak di Jakarta..... andai Para Koruptor menyulrkan dana-nya ke mereka.... andai Pemerintah bersungguh2 dan lebih bersungguh2 dalam hal Kemiskinan... andai....dan andai..... * sangat membuat hati menangis.... nice shot pakde... kayaknya BW yg mateng akan lebih menarik... salam
Fotonya sangat humanis dan sangat bercerita, momentnya pas sekali. Cuma warna agak kurang kontras
Foto ini potensial banget nih jadi fotojurnalistik human interest yang bagus, coba diolah total hitam putih aja yang mateng mas. Salam.
Foto yg jujur sekali. Yup miris sih liet "toilet" gini! eksperimen yg bagus! cocok dengan tema foto nya :). Cheers!
foto yang menyentuh sekali, betapa manusia dengan kejamnya telah membunuh alam.