Donna in Classic Shoot 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Ilias Irawan (57864)

Date Time Original: 2005:04:17 16:48:55rnISO Speed Ratings: 100

rnSaya retocuh kembali dgn PS.
rnConvert ke BW, filter sepia dan penambahan softening kemudian burning dan dodging sekitar obyek agar diperoleh kesan spotlighting.

rnKritik dan saran wellcome, thx sebelumnya.....

  • Nilai foto: 118
  • Dilihat: 406
  • Waktu upload: Sabtu, 23 Apr 2005
  • Lokasi: Sentul, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
FashionModel
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/20
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm Finepix S2Pro *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Daniel Wiratma (45)

19 tahun yang lalu

Baik dan pas

 Huda M Elmatsani (13502)

19 tahun yang lalu

oldignya asyik ... konsepnya apik. salam:)

Rumahbambu (2654)

19 tahun yang lalu

keeerreeeeenn!

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

19 tahun yang lalu

cakep bgt fotonya...=) saya suka komposisinya -salam-

 Arie Satria (4170)

19 tahun yang lalu

Overall sih superb banget! Tonenya especially... bajunya tampak kekecilan atau kurang pas? cmiiw...

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Pose yang manis, nice tone, Salam.

buchori (2075)

19 tahun yang lalu

keren bw-nya, penempatan modelnya juga cakep. salam

Saepul jamal (1687)

19 tahun yang lalu

Bwnya ok..clasic punya.. salam

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang, fokus tajam serta expresi obyek mengesankan, retouching PS sdh rapi..

 Yoga Raharja (38350)

19 tahun yang lalu

Komposisi yang menawan.. lightning asik.. tone menarik.. Donna emang cantik !! Great !! PEACE !! SALAM FINEPIX !!!

 Pagar Alam, IPA (29522)

19 tahun yang lalu

Cantik angle, komposisi & tonenya.

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

pose n tone yg cakep nih.. kostum kesempitan.. jadi bikin nggak liat bagian atasnya... hi..hi.. IMHO

 Toto Arto (8383)

19 tahun yang lalu

cantik fotonya euy......

 D. Chen (45239)

19 tahun yang lalu

Cakep posenya. Cahaya & tone juga bagus.

 Vieldhie Fukumoto (4307)

19 tahun yang lalu

Jadi klasik... bagus... olahannya ok.. salam...

 Mahardika Aryaputra Irawan (3175)

19 tahun yang lalu

konsep warna dan posenya menarik....burn pada sisi kanan gambar menambah menarik dan memperkuat karakteristik gambar

 M. Zamkhani (60278)

19 tahun yang lalu

Lightingnya luar biasa cantiknya. Pose dan gayanya juga apik

 Bimo Yunanto (11301)

19 tahun yang lalu

pencahayaannya bagus,cantik ih...yup klasik!

 Johannes Tirtagunadi, John (4210)

19 tahun yang lalu

Tone n anglenya ok, mau nih bisa foto model kayak gini...

 Ari Harisman (29035)

19 tahun yang lalu

Konsep pencahayaan dan komposisi bagus sekali. Udah gitu, momennya pas. Salam.

 Eddy Darmawan (70211)

19 tahun yang lalu

wah ini sisi lain dari donna... sangat berbeda dengan upload2 peserta lainnya.... nice...

 Sandjaja Kosasih, SanKo (29705)

19 tahun yang lalu

Wah...ketat bajunya...cantik BW-nya

 Afriadi Hikmal (12144)

19 tahun yang lalu

Suka ama warnanya. Klasik.

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

19 tahun yang lalu

cakep banget olahannya..spotlightnya keliatan.. postur model aduhaiiii coii..

Martinus Gandasaputra (2397)

19 tahun yang lalu

suka ama komposisi, tone nya... nice shoot..